ANALISIS KEBERADAAN SUMBER AIR BERSIH BAGI MASYARAKAT DI DATARAN TINGGI DESA NUNUNAMAT KECAMATAN KOLBANO KABUPATEN TIMOR TENGAH SELATAN (TTS)

Detail Cantuman

Skripsi

ANALISIS KEBERADAAN SUMBER AIR BERSIH BAGI MASYARAKAT DI DATARAN TINGGI DESA NUNUNAMAT KECAMATAN KOLBANO KABUPATEN TIMOR TENGAH SELATAN (TTS)

XML

Tujuan dalam penelitian ini adalah (1) untuk mengetahui bagaimana keberadaan sumber air bersih di Desa Nununamat Kecamatan Kolbano, Kabupaten Timor Tengah Selatan (2) untuk mengetahui apakah air yang digunakan masyarakat di Desa Nununamat Kecamatan Kolbano sudah memenuhi syarat dan ketentuan air bersih. Dalam penelitian ini, jenis penelitian yang digunakan adalah jenis penelitian survey deskriptif-kualitatif, jenis peneltian ini bertujuan untuk melihat, menggambarkan dan mendeskripsikan tentang keadaan yang bersifat fisik dan sosial.Sumber data terdiri dari data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data: survey lokasi penelitian, wawancara, pengambilan sampel air, dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis visual (langsung), analisis SWOT. Hasil penelitian: (1) keberadaan air di Desa Nununamat, terdapat 9 sumber daya mata air yang digunakan masyarakat untuk mendapatkan air akan tetapi pada musim kemarau panjang tersisa 4 mata air yang mampu bertahan atau tetap mengeluarkan air sampai musim penghujan tiba. (2) Kebutuhan air bersih masyarakat di Desa Nununamat, dalam melaksanakan aktivitas sehari-hari kebutuhan air bersih jika dilihat dari pemakaian tiap-tiap rumah tangga rata-rata sebesar 60 liter/hari. (3)analisis kualitas air, yaitu kualitas fisika dan kimia air dengan parameter yang diukur Warna, Rasa, Bau, Kekeruhan, Ph, Nitrat, Nitrit, Sulfat, Arsen, Kesadahan.Khlorida, dan Salinitas dengan tujuan untuk melihat apakah sudah memenuhi syarat dan ketentuan yang berlaku yaitu berdasarkan standar Baku Mutu Air (BMA) yang telah ditentukan berdasarkan Permenkes RI. No.2 Tahun 2023. Tentang standar kualitas air. (4) analisis SWOT,terdapat peluang yang besar yang dapat dimanfaatkan untuk memaksimalkan kekuatan sehingga dengan adanya kekuatan yang diperolah dari dukungan peluang maka kelemahan dan ancaman yang ada dapat diminimalkan.


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
NORLIN RAMBU NEWA LAPPA - Personal Name
Student ID
1901100049
Dosen Pembimbing
MIKAEL SAMIN - 196209181990031003 - Dosen Pembimbing 1
Muhammad Husain Hasan - 198806022019031012 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Muhammad Husain Hasan - 198806022019031012 - Ketua Penguji
Agustinus Hale Manek - 19920828202231009 - Ketua Penguji
Mikael Samin - 196209181990031003 - Penguji 1
Kode Prodi PDDIKTI
87202
Edisi
Published
Departement
Pendidikan Geografi
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
872.02 Lap A
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA