Pengaruh Kualitas Produk Dan Kualitas Layanan Terhadap Kepuasan Pelanggan (Studi Pada Pelanggan Resto Mama di Kota Kalabahi, Alor)

Detail Cantuman

Skripsi

Pengaruh Kualitas Produk Dan Kualitas Layanan Terhadap Kepuasan Pelanggan (Studi Pada Pelanggan Resto Mama di Kota Kalabahi, Alor)

XML

Penelitian ini bertujuan (1) Untuk mengetahui persepsi pelanggan tentang variabel kualitas produk, kualitas layanan dan kepuasan pelanggan Resto Mama di Kota Kalabahi, Alor (2) Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh kualitas produk terhadap kepuasan pelanggan Resto Mama di Kota Kalabahi, Alor (3) Untuk mengetahui dan menganalisa pengaruh kualiats layanan terhadap kepuasan pelanggan Resto Mama di Kota Kalabahi, Alor (4) Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh kualitas produk dan kualitas layanan secara simultan terhadap kepuasan pelanggan Resto Mama di Kota kalabahi, Alor. Untuk mencapai tujuan tersebut di pilih sampel sebanyak 100 responden pada pelanggan Resto Mama di Kota Kalabahi. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan kuisioner, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif dan regresi linier berganda menggunakan SPSS 21. Hasil analisis deskriptif menunjukan Kualitas Produk berada pada ketegori sanggat tinggi (4,31), Kualitas Layanan berada pada kategori sanggat tinggi (4,26) dan Kepuasan Pelanggan sanggat tinggi (4,31). Hasil analisis regresi menunjukan bahwa hasil dari uji t variabel kualitas produk (X1) hasilnya thitung (11,385)> ttabel (1,984). Berdasarkan hasil uji t, maka hipotesis pertama berbunyi Kualitas Produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kepuasan Pelanggan. Berdasarkan hasil uji t variabel Kualitas Layanan (X2) hasilnya thitung (4,287) > ttabel (1,984). Berdasrkan hasil uji t, maka hipotesis kedua berbunyi Kualitas Layanan berpengaruh positif an signifikan terhadap Kepuasan Pelanggan. Hasil dari uji F yang menyatakan nilai Fhitung ¬(73,784) > Ftabel sebesar (3,09). Dengan demikian hipotesis ketiga pada penelitian ini berbunyi bahwa ada pengaruh yang signifikan dari variabel Kualitas Produk dan Kualitas layanan secara sumultan terhadap kepuasan pelanggan pada Resto Mama. Berdasarkan adjust R Squer menunjukan kontribusi variabel Kualitas Produk dan Kualitas Layanan sebesar 59,5% dan sisanya 40,5% dipengaruhi oleh variabel lain diluar penelitian ini. Disarakan bagi Resto Mama di Kota Kalabahi untuk terus meningkatkan kepuasan pelanggan melalui peningkatan Kualitas Produk dan Lualitas Layanan diarahkan pada indikator yang dipersepsikan oleh Pelanggan Resto Mama masi tinggi harus di tingkatkan menjadi sangat tinggi.
Kata kunci : Kualitas Produk, Kualitas Layanan, Kepuasan Pelanggan.


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
RINI WASTY KAMENGKO - Personal Name
Student ID
1803020190
Dosen Pembimbing
KHALID KASIM MOENARDY - 196208171988031002 - Dosen Pembimbing 1
Juita L.D. Bessie - 198410142010122006 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Khalid Kasim Moenardy - 196208171988031002 - Ketua Penguji
Juita L.D. Bessie - 198410142010122006 - Penguji 1
Anthonius B Mesakh - 196208061988031002 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
63211
Edisi
Published
Departement
Administrasi Bisnis
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
632.11 KAM P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA