Skripsi
PREFERENSI MASYARAKAT TERHADAP PENGGUNAAN MATA UANG RUPIAH DI PERBATASAN ( Studi Pada Pasar Mota’ain Desa Silawan Kabupaten Belu )
XMLPenelitian ini bertujuan untuk menjelaskan preferensi masyarakat terhadap penggunaan mata uang rupiah di perbatasan. Dengan adanya pasar perbatasan Mota’ain masyarakat tetap mempertahankan penggunaan mata uang rupiah saat melakukan aktivitas jualbeli. Rumusan masalah adalah bagaimana preferensi masyarakat terhadap penggunaan mata uang rupiah di perbatasan pasar Mota;ain Desa Silawan Kabupaten Belu. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menjelaskan bagaimana preferensi masyarakat terhadap penggunaan mata uang rupiah di perbatasan pasar Mota’ain Desa Silawan Kabupaten Belu. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan teknik pengumpulan data observasi, wawancara, dan dokumentasi. Informan dalam penelitian ini berjumlah Lima orang yang terdiri dari masyarakat, penjual, pembeli, pelaku usaha money changer
dan pemerintah desa. Data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder. Berdasarkan hasil penelitian dapat di simpulkan bahwa masyarakat sangat berperan dalam mempertahankan penggunaan mata uang rupiah dalam aktifitas perdagangan di perbatasan pasar Mota’ain Kabupaten Belu.
Kata Kunci: Preferensi Masyarakat, Mata Uang Rupiah, Pasar Perbatasan.
Detail Information
Item Type | |
---|---|
Penulis |
ELISABETH BETE MAU - Personal Name
|
Student ID |
1610010049
|
Dosen Pembimbing |
MARSELINA RATU - 197903262008122004 - Dosen Pembimbing 1
FRANSINA W BALLO - 198005032006042002 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Marselina Ratu - 197903262008122004 - Ketua Penguji
Fransina W Ballo - 198005032006042002 - Penguji 1 Nikson Tameno - 197301012006041001 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
60201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Ekonomi Pembangunan
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2021 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
612.01 MAU P
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |