Penanaman Sikap Nasionalisme Dan Kebhinekaan Kultural Melalui Model Problem Based Learning Pada Siswa Kelas VIII C SMP Negeri 11 Kota Kupang

Detail Cantuman

Skripsi

Penanaman Sikap Nasionalisme Dan Kebhinekaan Kultural Melalui Model Problem Based Learning Pada Siswa Kelas VIII C SMP Negeri 11 Kota Kupang

XML

Permasalahan yang dikaji dalam penelitian ini adalah yang 1) Bagaimana Langkah-Langkah Penanaman Sikap Nasionalisme dan kebhinekaan kultural Melalui Model Problem Based Learning Pada siswa kelas VIIIc SMP Negeri 11 Kota Kupang? 2) Bagaimana Kendala-kendala yang dihadapi penanaman sikap nasionalisme dan kebhinekaan kultural melalui model problem based learning pada kelas VIIIc SMP Negeri 11 Kota Kupang ? Dengan Tujuan 1) Untuk mendeskripsikan Langkah-Langkah Penanaman Sikap Nasionalisme dan kebhinekaan kultural Melalui Model Problem Based Learning Pada siswa kelas VIIIc SMP Negeri 11 Kota Kupang 2) Untuk mendeskripsikan Kendala-kendala yang dihadapi penanaman sikap nasionalisme dan kebhinekaan kultural melalui model problem based learning pada kelas VIIIc SMP Negeri 11 Kota Kupang
Penelitian ini bersifat deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data mealui observasi,wawancara, dan dokumentasi. Penelitian ini melakukan wawancara dengan, guru PPKn, dan Siswa kelas VIII C SMPN 11 Kupang. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Penanaman sikap nasionalisme dan kebhinekaan kultural melalui model problem based learnng adalah pembelajaran yang dapat membuat siswa belajar
utuk memecahka sebuah masalah dan diberikan kesempatan untuk mendapatkan pengalaman yang nyata saat proses pembelajaran sehingga siswa dapat menemukan,mengkontribusi dan mengembangkan wawasan serta ketrampilannya dalam berbagai aspek perkembangan secara mandiri. Dan guru juga selalu mendorong mereka agar lebih giat dalam proses belajar tentang problem based leaening dan selalu aktif dan
siap agar pemelajaran selalu berjalan denga baik.
Kata Kunci : Penanaman Sikap Nasionalisme dan Kebhinekaan Kultural melalui Model Problem Based Learning


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Oma Arista Amalo - Personal Name
Student ID
1901070029
Dosen Pembimbing
Petrus Ly - 19591211986011002 - Dosen Pembimbing 1
Daud Y. Nassa - - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Dr. Petrus Ly, M.Si - 19591211 198601 1 002 - Ketua Penguji
Daud Y. Nassa - - Penguji 1
Fredrik L. Kollo M.Pd - - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
87205
Edisi
Published
Departement
Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
872.05 AMA P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA