Skripsi
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN QUIS GAME BERBASIS POWER POINT PADA MATA PELAJARAN IPA STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN TUMBUHAN UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR SISWA SMP NEGERI KIE
XMLPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui kelayakan media Quiz Game dan minat belajar siswa pada materi struktur dan fungsi jaringan tumbuhan kelas VIII. Penelitian ini dilaksanakan di SMP Negeri Kie pada Agustus sampai November 2023 Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan (Reseacrh and Develoment), menggunakan model pengembangan 4D yang terdiri dari 4 tahap yaitu, Define, Design, Develop dan Disseminate. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknik wawancara, angket, tes dan dokumentasi. Data yang dieroleh kemudian dianalisis secara statistik deskritif. Validator dalam penelitian ini terdiri atas dua ahli materi dan dua ahli media. Sedangkan untuk responden terdiri atas siswa kelas VIII yang berjumlah 10 siswa pada uji coba kelas kecil dan 25 siswa pada uji coba kelas besar serta satu orang guru IPA. Hasil penelitian ahli media dan ahli materi terhadap kelayakan media yaitu media Quiz Game memiliki kriteria “Layak hingga Sangat Layak” dengan persentase 72,19% untuk ahli media dan 81% untuk ahli materi. Pada uji coba kelas kecil, hasil respon memiliki kriteria “Sangat Layak” dengan persetase 84,29%, hasil minat belajar siswa memiliki kriteri “Sangat Baik” dengan persetase 80,40% dan respon guru memiliki kriteria “Layak” dengan kriteria 80%. Pada uji coba kelas besar diperoleh persentase respon siswa 92,34% dengan kriteria “Sangat Layak”, minat belajar siswa diperoleh persentase 90,40% dengan kriteria “Sangat Baik” dan reson guru diperoleh persentase 92% dengan kriteria “Sangat Layak”. Berdasarkan data tersebut, maka dapat disimpulkan bahwa media pembelajaran layak digunakan dan dapat meningkatkan minat belajar siswa dalam proses pembelajaran.
Kata Kunci : Media Pembelajaran, Quiz Game, Minat Belajar
Detail Information
Item Type |
Skripsi
|
---|---|
Penulis |
YOLANDA E BEES - Personal Name
|
Student ID |
1701040036
|
Dosen Pembimbing | |
Penguji |
Mbing Maria Imakulata - 196507251993032001 - Ketua Penguji
Moses K. Tokan - 196312311992031202 - Penguji 1 PAULUS TAEK - - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
84205
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Pendidikan Biologi
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2023 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
842.05 BEE P
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |