PENERAPAN PRINSIP GREEN ECONOMY DALAM PENGEMBANGAN DESA WISATA PASIR PUTIH DI KABUPATEN LEMBATA

Detail Cantuman

Skripsi

PENERAPAN PRINSIP GREEN ECONOMY DALAM PENGEMBANGAN DESA WISATA PASIR PUTIH DI KABUPATEN LEMBATA

XML

Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan penerapan prinsip green economy dalam pengembangan desa
wisata Pasir Putih di Kabupaten Lembata. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif.
Pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian
menunjukkan bahwa penerapan prinsip green economy dalam pengembangan desa wisata Pasir Putih di
Kabupaten Lembata belum sepenuhnya diterapkan. Prinsip green economy yang belum sepenuhnya diterapkan
adalah prinsip sampah adalah makanan, prinsip skala tepat guna atau skala keterkaitan, prinsip kemampuan diri
organisasi diri dan rancangan diri serta prinsip kreativitas dan pengembangan masyarakat. Faktor penghambat
penerapan prinsip green economy dalam pengembangan desa wisata Pasir Putih di Kabupaten Lembata yaitu
ketersediaan air bersih yang terbatas, masyarakat yang masih awan atau belum mengerti dengan baik apa itu desa
wisata dan konsep green economy, serta keterbatasan dana dalam pengembangan desa wisata. Adapun Pihakpihak yang terlibat dalam pengembangan desa wisata yaitu masyarakat pengelola desa wisata, dinas pariwisata
dan ekonomi kreatif kabupaten Lembata, pemerintah desa, pokdarwis ata nale dan sosial media. Manfaat yang
didapatkan dari adanya desa wisata yaitu menambah penghasilan, memberikan lapangan pekerjaan, memberikan
pendapatan bagi masyarakat dan pemerintah desa serta kelestarian lingkungan desa wisata terjaga dengan baik.
Kata Kunci : Green economy ( Ekonomi Hijau), Pariwisata, Desa Wisata


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Student ID
1910010028
Dosen Pembimbing
FRANSINA W BALLO - 198005032006042002 - Dosen Pembimbing 1
NOVI THERESIA KIAK - 198511012019032006 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Fransina W Ballo - 198005032006042002 - Ketua Penguji
Novi Theresia Kiak - 198511012019032006 - Penguji 1
Petrus Emanuel De Rozari - 196307031989011001 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
60201
Edisi
Published
Departement
Ekonomi Dan Bisinis
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
602.01 Toe P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA