Uji Toksisitas Senyawa 2,4,5-trimetoksibenzaldehida Menggunakan Metode Brine Shrimp Lethality Test (BSLT)

Detail Cantuman

Skripsi

Uji Toksisitas Senyawa 2,4,5-trimetoksibenzaldehida Menggunakan Metode Brine Shrimp Lethality Test (BSLT)

XML

Aldehida aromatik diketahui memiliki berbagai aktivitas biologis. Salah satu golongan aldehida aromatik 2,4,5-trimetoksibenzaldehida merupakan Inhibitor COX-II yang dilaporkan memiliki banyak fungsi seperti anti-peradangan, pengurangan rasa sakit dan efek kemoprotektif terhadap kanker usus besar dan payudara. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui toksisitas dari senyawa 2,4,5-
trimetoksibenzaldehida terhadap larva udang artemia salina L. menggunakan metode Brine Shrimp Lethality Test (BSLT). Uji toksisitas dengan Metode BSLT digunakan sebagai uji pendahuluan untuk mencari senyawa bioaktif antikanker baru. Efek toksik dilihat dari persentase kematian larva artemia salina L. menggunakan analisis probit untuk mengetahui nilai LC50. Hasil dari penelitian ini
menunjukkan bahwa senyawa 2,4,5-trimetoksibenzaldehida memiliki efek toksik dengan nilai LC50 adalah 70,12 µg/mL.
Kata kunci: Aldehida aromatik, antikanker, toksisitas, BSLT, Artemia salina Leach, LC50


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Paskalia Aurelia Ximenes - Personal Name
Student ID
1906070046
Dosen Pembimbing
REINER I LERRICK - 197907032005011002 - Dosen Pembimbing 1
SUWARI - 196803081994031001 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
47201
Edisi
Published
Departement
Kimia
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
472.01 Xim U
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA