ANALISIS HUBUNGAN GAYA KEATAS FA, BERAT BENDA DI UDARA wb, dan BERAT BENDA DI DALAM ZAT CAIR w`b PADA BENDA TENGGELAM BERDASARKAN HUKUM 2 NEWTON

Detail Cantuman

Skripsi

ANALISIS HUBUNGAN GAYA KEATAS FA, BERAT BENDA DI UDARA wb, dan BERAT BENDA DI DALAM ZAT CAIR w`b PADA BENDA TENGGELAM BERDASARKAN HUKUM 2 NEWTON

XML

Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah Systematic Literature Review. Tujuan dilaksanakannya penelitian ini yaitu untuk mengetahui hubungan gaya keatas FA, berat benda di udara wb, dan berat benda di dalam zat cair w`b pada benda tenggelam berdasarkan hukum 2 Newton. Penelitian ini dilaksanakan di Lab. Pendidikan Fisika. bahwa terdapat hubungan antara gaya ke atas FA, berat benda di udara, berat benda dalam zat cair yang dilihat berdasarkan hukum ke-2 Newton pada saat benda bergerak tenggelam ke dalam zat cair seperti yang telah di jabarkan pada persamaan a=(∑F)/m hingga persamaan F_A=W_b-〖W'〗_b . Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan, maka dapat disimpulkan bahwa 1). Terdapat hubungan antara gaya ke atas FA, berat benda di udara W_b, dan berat benda dalam zat cair 〖W'〗_b dalam keadaan benda tenggelam dalam zat cair dalam keadaan bergerak berdasarkan hukum ke-2 Newton diperoleh persamaan F_A=W_b-〖W'〗_b. 2). Besarnya selisih antara berat benda di udara W_bdengan berat benda didalam zat cair 〖W'〗_b pada saat benda tenggelam besarnya sama dengan gaya keatas FA yang dialami oleh benda atau benda mengalami pengurang berat benda.


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Ruth Babo Higa - Personal Name
Student ID
1901050015
Dosen Pembimbing
FAKHRUDDIN - 196812261994031002 - Dosen Pembimbing 1
VINSENSIUS LANTIK - 197901292008121001 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Amiruddin Supu - 196703111994031001 - Ketua Penguji
Fakhruddin - 196812261994031002 - Penguji 1
Vinsensius Lantik - 197901292008121001 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
84203
Edisi
Published
Departement
Pendidikan Fisika
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
842.03 Hig A
Copyright
individu penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA