Skripsi
Dampak Covid-19 Terhadap Perekonomian Di Kota Kupang (Studi Kasus Kelurahan Penfui)
XMLPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak pandemi Covid-19 bagi kehidupan masyarakat di Kelurahan Penfui, baik dampak sosial maupun dampak ekonomi. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian mixed methode (metode campuran) kuantitatif dan kualitatif. Teknik pengumpulan data yaitu observasi, kuisioner, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan dalam penilitian ini adalah reduksi data, penyajian data dan verifiksi atau penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa dampak pandemi covid-19 berpengaruh terhadap kelangsungan hidup ekonomi rumah tangga sehingga mengalami keterpurukan dan tidak stabil. Konsumsi rumah tangga sebagai penopang utama perekonomian melambat, dimana pada akhirnya mempengaruhi kondisi ekonomi usaha mikro kecil dan menengah.
Kata kunci : Covid 19, dampak sosial, dampak ekonomi
Detail Information
Item Type |
Skripsi
|
---|---|
Penulis |
DELVIANA MEAK - Personal Name
|
Student ID |
1810010064
|
Dosen Pembimbing |
FRANSINA W BALLO - 198005032006042002 - Dosen Pembimbing 1
Maria Indriyani Hewe Tiwu - 198508202019032008 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Fransina W Ballo - 198005032006042002 - Ketua Penguji
MARIA I. HEWE TIWU - 198508202019032008 - Penguji 1 CICILIA A. TUNGGA - 199104252018032001 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
60201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Ekonomi Pembangunan
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2024 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
602.01 MEA D
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |