Potensi Lestari Ikan Tongkol (Euthynnus affinis) Di Perairan Sulamu, Kabupaten Kupang

Detail Cantuman

Skripsi

Potensi Lestari Ikan Tongkol (Euthynnus affinis) Di Perairan Sulamu, Kabupaten Kupang

XML

Perairan Sulamu merupakan wilayah perairan laut yang berada di Pulau Timor dan memiliki potensi sumber daya perikanan tongkol (Euthynnus affinis) yang tinggi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui nilai hasil tangkapan per upaya tangkapan (CPUE), Potensi lestari (MSY), upaya tangkapan lestari (EMSY) dan tingkat pemanfaatan ikan tongkol di Perairan Sulamu sehingga diharapkan dapat dijadikani bahan informasi dalam pengelolaan ikan tongkol di Perairan Sulamu. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode survey dan observasi langsung. Pengolahan data menggunakan microsoft excel 2019 dengan metode Schaefer. Hasil penelitian menunjukan nilai produksi per upaya penangkapan (CPUE) cenderung menurun dalam 10 tahun terakhir, nilai upaya tangkapan maksimum lestari (EMSY) sebesar 4.820 trip per tahun dan nilai hasil produksi maksimum lestari (MSY) sebesar 11.812 Kg per tahun, tingkat pemanfaatan Ikan tongkol melebihi 80% yaitu 112-134 %.
Kata Kunci: CPUE, Ikan Tongkol, MSY, Perairan Sulamu, Tingkat Pemanfaatan


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
LENDI LUSIA SAMBEIN - Personal Name
Student ID
2013020052
Dosen Pembimbing
ALEXANDER LEONIDAS KANGKAN - 197408312000031001 - Dosen Pembimbing 1
Lebrina Ivantry Boik - 19880228 201903 2 02 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Alexander Leonidas Kangkan - 197408312000031001 - Ketua Penguji
Lebrina Ivantry Boik - 19880228 201903 2 02 - Penguji 1
Yahyah - 196601081992031002 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
54242
Edisi
Published
Departement
Manajemen Sumber Daya Perairan
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
542.42 SAM P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA