Skripsi
Survey Pelaksanaan Kegiatan UKS Di Sekolah Dasar Negeri Oetete 1 Kota Kupang
XMLTujuan dari penelitian ini adalah utuk mengetahui Pelaksaaan Kegiatan Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) yang dilakukan di sekolah Negeri Oetete 1 Kota Kupang.
Penelitian ini adalah penelitian survey yakni dengan meneliti suatu kelompok, suatu objek, suatu kondisi, dan suatu sistem pemikiran.Sampel dalam penelitian ini adalah Pelaksanaan kegiatan usaha kesehatan sekolah (UKS) 4 orang yang terdiri dari kepala sekolah, guru pembina UKS dan siswa. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan observasi, wawancara, dokumentasi. Teknik analisis data yaitu dengan cara mereduksi data, penyajian data, verifikasi data. Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa pelaksanaan kegiatan UKS selama ini berjalan dengan baik namun ada kendala-kendala yang di hadapi adalah ketika obat-obat itu sudah habis maka butuh waktu untuk mengadakan pembelian obat karena segala sesuatu yang berjalan ada anggaran dan RAK. Dan untuk menyangkut peralatan atau perlengkapan UKS cukup memadai untuk mendukung pelaksanaan kegiatan UKS di sekolah tersebut. Dalam pelaksanaan kegiata UKS adapun perogram-perogram yang di muat dalam trias UKS suda di jalankan seperti pelatihan dokter kecil untuk anak-anak, agar bagaimana cara mengobati teman-temannya saat mengalimi sakit. Menurut peneliti kegiatan UKS yang dilaksanakan sudah berjalan baik namu ada kendala yang sering dihadapi oleh karna itu Sekolah harus meningkatkan lagi program yang menarik agar anak-anak memilik ketertarikan tinggi dalam pengenalan UKS, Sekolah harus bisa menjaga agar kebutuhan dalam pelaksanaan UKS selalu terpenuhi dengan baik, Sekolah menjaga agar UKS yang sudah berjalan dapat berkembang lagi.
Kata Kunci : Pelaksanaan, Kegiatan UKS.
Detail Information
Item Type |
Skripsi
|
---|---|
Penulis |
KATBIN NASRUM - Personal Name
|
Student ID |
1801150019
|
Dosen Pembimbing | |
Penguji |
V.M.M.Flora Babang - 19860209 201404 2 001 - Ketua Penguji
Lukas M. Boleng - 199507301984031002 - Penguji 1 SALMON RUNESI - - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
85201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2024 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
852.01 NAS S
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |