Analisis Modal Kerja Dalam Upaya Peningkatan Profitabilitas Pada KSP Kopdit Adiguna

Detail Cantuman

Skripsi

Analisis Modal Kerja Dalam Upaya Peningkatan Profitabilitas Pada KSP Kopdit Adiguna

XML

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Modal Kerja Dalam Upaya Peningkatan Profitabilitas Pada KSP Kopdit Adiguna. Metode analisis data menggunakan metode deskriptif kuantitatif. Subjek penelitian ini adalah KSP Kopdit Adiguna dengan objek penelitian adalah standar penilaian analisis modal kerja KSP Kopdit Adiguna.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa Current Rasio 2016-2019 sudah diatas standar dapat dikatan berada dalam kondisi Sangat Baik. Cash Rasio tahun 2016- 2020 mengalami fluktuasi yang menunjukkan kinerja keuangan masih berada dibawah standar atau Tidak Baik. Sedangkan ROA dari tahun 2016-2020 mengalami fluktuasi setiap tahunnya yang menunjukkan kinerja keuangan dikategorikan dalam kelompok Tidak Baik. ROE pada tahun 2016-2020 mengalami fluktuasi setiap tahunnya yang menunjukkan kinerja keuangan dikategorikan Kurang Baik.
Kata Kunci: Profitabilitas, Modal Kerja


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
ASTITIN KANDEKU - Personal Name
Student ID
1803020373
Dosen Pembimbing
ANTHON SIMON YOHANIS KERIHI - 196108081998021001 - Dosen Pembimbing 1
BEI MARSELINUS - 196004011988101001 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Anthon Simon Yohanis Kerihi - 196108081998021001 - Ketua Penguji
Bei Marselinus - 196004011988101001 - Penguji 1
Sari A. Natonis - - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
63211
Edisi
Published
Departement
Administrasi Bisnis
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
632.11 KAN A
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA