MAKNA PENGGUNAAN BUNGA PADA PROSES PERSEMBAHYANGAN MASYARAKAT BALI (Studi Fenomenologi Di Pura Oebanantha Oeba Kupang)

Detail Cantuman

Skripsi

MAKNA PENGGUNAAN BUNGA PADA PROSES PERSEMBAHYANGAN MASYARAKAT BALI (Studi Fenomenologi Di Pura Oebanantha Oeba Kupang)

XML

Reynoldz Semuel Ksatrya Kapitan. 1403050011. Makna Penggunaan Bunga Pada Proses Persembahyangan Masyarakat Bali (Studi Fenomenologi Di Pura Oebanantha Oeba Kupang). Pembimbing: Dr. Drs. Blajan Konradus, MA dan Ferly Tanggu Hana, S.Si, M.Comn. Terdiri dari 83 halaman isi, 30 buah buku referensi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui makna bunga dalam persembembahyangan umat Hindu di Pura Oebanantha Oeba. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini bersifat deskriptif kualtitaif. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik wawancara dan observasi. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini, terdiri atas data primer dan data sekunder yang selanjutnya dianalasis menggunakan pendekatan fenomenologi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa mitos tentang bunga dapat dijadikan ungkapan pikiran tentang keagungan Tuhan. Seperti halnya bunga kamboja sebagai sarana beribadat umat Hindudiyakini memiliki nilai religius. Bunga kamboja yang didominasi warna putih sebagai lambang kesucian hati ikhlas mengadap Tuhan Yang Maha Esa. Bunga ini memiliki bau harum yang khas dipercaya disukai Malaikat dan dapat menghubungkan manusia dengan sang pencipta. Bunga teratai tidak kala menarik untuk dijadikan sarana beribadat yang juga mengandung nilai religius. Bunga teratai yang akarnya harus tumbuh di lumpur tetap berjuang memberikan kelopak bunga yang terindah serta bau yang harum. Teratai menjulang tinggi ke atas seakan menyampaikan pesan kebenaran agama ke langit tempat bersemayam Sang Yang Whidi Wasa. Dari segi keberadaan kamboja dan teratai selalu berupaya menghasilkan bunga yang sempurna agar menjadi selaras dengan petunjuk hidup umat beragama.


Detail Information

Item Type
Penulis
Student ID
1403050011
Dosen Pembimbing
FERLY TANGGU HANA - 198202162010122001 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Blajan Konradus - 196102191988031001 - Ketua Penguji
Ferly Tanggu Hana - 198202162010122001 - Penguji 1
Petrus Ana Andung - 197402072008011012 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
70201
Edisi
Published
Departement
Ilmu Komunikasi
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
702.01 Kap M
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA