ANALISIS MISKONSEPSI TENTANG SUHU DAN KALOR DENGAN METODE FOUR TIER DIAGNOSTIC TEST PADA SISWA SMA NEGERI 4 KUPANG

Detail Cantuman

Skripsi

ANALISIS MISKONSEPSI TENTANG SUHU DAN KALOR DENGAN METODE FOUR TIER DIAGNOSTIC TEST PADA SISWA SMA NEGERI 4 KUPANG

XML

Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif tentang analisis miskonsepsi tentang suhu dan kalor dengan metode four tier diagnostic tets pada siswa SMA Negeri 4 Kupang menggunakan four-tier diagnostic test berbentukpilihan ganda pada materi Suhu dan Kalor. Tujuan dari penelitian ini antara lainuntuk mendeskripsikan tingkat kemampuan miskonsepsi siswa pada materi suhu dan kalor dengan four-tier diagnostic test di SMA Negeri 4 Kupang, sampel penelitian adalah siswa kelas XI IPA2 dan XI IPA 6 SMA Negeri 4 Kupang tahun ajaran 2022/2023. Metode pengambilan data meliputi tes, dokumentasi dan angket. Four-tier diagnostic test adalah tes yang terdiri atas 4 tingkatan, yaitu soal dengan pilihan jawaban, pilihan tingkatkeyakinan jawaban, pilihan alasan dan pilihan tingkat keyakinan alasan. Berdasarkan hasilpenelitian yang telah dilakukan, maka siswa SMA Negeri 4 Kupang mengalami miskonsepsi tentang suhu dan kalor dengan menggunakan four tier diagnostic test. Miskonsepsi paling tinggi yaitu pada indikator hubungan kalor dengan massa, suhu, dan kalor jenis benda, siswa yang mengalami miskonsepsi sebanyak 92,42% dan siswa yang mengalami miskonsepsi inidikarenakan siswa kurang memahami konsep dan tidak paham makna fisis mengenai konsep suhu dan kalor dan miskonsepsi pada SMA Negeri 4 Kupang mengalami miskonsepsi paling rendah yaitu pada indikator penerapan kalor dalam kehidupan sehari-hari, siswa yang mengalami miskonsepsi sebanyak 40,91%. Siswa yang mengalami miskonsepsi ini dikarenakan siswa sudah tahu persis rumus umum dana makna fisis pada konsep suhu dan kalor.Faktor-faktor penyebab yang miskonsepsi siswa yaitu berasal dari siswa, buku, konteks dan metode mengajar guru, dan sumber miskonsepsi tertinggi berasal dari diri siswa.
Kata Kunci: Four-Tier Diagnostic Test, Miskonsepsi, Suhu dan Kalor.


Detail Information

Item Type
SKRIPSI
Penulis
YULINDA ALENG - Personal Name
Student ID
1701050084
Dosen Pembimbing
Drs. Fakhruddin, M.Si - - Dosen Pembimbing 1
Kadek Ayu Astiti, S.Pd., M.Pd - 19880928 201404 2 002 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Drs. Fakhruddin, M.Si - 19681226 199403 1 002 - Ketua Penguji
Kadek Ayu Astiti, S.Pd., M.Pd - 19880928 201404 2 002 - Penguji 2
Dr.I Wayan Sukarjita,S.Pd.,M.Si - 19680715 199403 1 002 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
84203
Edisi
Published
Departement
Pendidikan Fisika
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
842.03 Ale A
Copyright
individu penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA