Pengaruh Waktu dan Konsentrasi Perlakuan Alkali Terhadap Sifat Bending Komposit Polyester Berpenguat Serat Buah Patola

Detail Cantuman

Skripsi

Pengaruh Waktu dan Konsentrasi Perlakuan Alkali Terhadap Sifat Bending Komposit Polyester Berpenguat Serat Buah Patola

XML

Tujuan penelitian ini bertujuan untuk mengetahui “pengaruh konsentrasi perlakuan alkali terhadap sifat bendingkomposit polyesterberpenguatserat buah patola”. Spesimen uji bending ini dibuat sesuai standar ASTM D-7264 dengan ukuran panjang 15 cm, lebar 1.5 cm dan tebal 0.4 cm.Bahan yang digunakan dalam penelitian ini adalah serta buah patola kering dan resin polyester.Perlakuan Alkali(NaOH) dengankonsentrasi 5 % dan 10 %, dengan waktu perlakuan selama 5, 10 dan 15 jam. Dari hasil spesimen uji bending menunjukan bahwa nilai tegangan bending tertinggi pada penguat spesimen serat buah patolayang diberi perlakuan NaOH 5% dengan lama perendaman 5 jam yaitu 32.28 MPa. Sedangkan nilai terendah tegangan bending terlihat pada penguat spesimen serat buah patola yang diberi perlakuan NaOH 10% dengan lama perendaman 10 jam yaitu 23.84 MPa.
Kata kunci : Alkali, serat buah patola, waktu perlakuan, kekuatan bending


Detail Information

Item Type
Penulis
Fridolin Dhato Bima - Personal Name
Student ID
1406020029
Dosen Pembimbing
WENSESLAUS BUNGANAEN - 196911031998021001 - Dosen Pembimbing 1
KRISTOMUS BOIMAU - 197704102001121001 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Jefri Semuel Bale - 197904212005011002 - Ketua Penguji
Ishak Sartana Limbong - 197505292005011002 - Penguji 1
Rima Nindia Selan - 198403062008122007 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
21201
Edisi
Published
Departement
Teknik Mesin
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
212.01 BIM P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA