Analisis Efisiensi Pemasaran Morige Cookies Kelor ( Studi Kasus Di UMKM MORIGE Kota Kupang )

Detail Cantuman

Skripsi

Analisis Efisiensi Pemasaran Morige Cookies Kelor ( Studi Kasus Di UMKM MORIGE Kota Kupang )

XML

Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui bentuk saluran pemasaran, penerapan fungsi pemasaran dalam setiap lembaga pemasaran serta untuk mengetahui efisiensi pemasaran MoriGe dilihat dari analisis marjin pemasaran dan produce’s share pada masing-masing saluran pemasaran.Jenis data yang dikumpulkan terbagi menjadi dua yaitu data primer dan data sekunder. Alat analisis yang digunakan yaituanalisis deskriptif, margin pemasaran, bagian harga yang diterima produsen dan efisiensi pemasaran. Hasil penelitian Efisiensi Pemasaran MoriGe cookies kelor dengan metode penelitian dilakukan secara studi kasus dimana pengumpulan data dilakukan secara komprehensif yang tujuannya agar informasi yang di perlukan untuk keperluan analisis tergali lebih detail menunjukan bahwa, terdapat dua saluran dalam pemasaran MoriGe cookies kelor yakni saluran 0 tingkat dan saluran 1 tingkat, penerapan fungsi pemasaran dilakukan dengan baik oleh setiap lembaga pemasaran terutama produsen UMKM MoriGe cookies kelor serta tingkat Efisiensi pemasaran MoriGe cookies Kelor sebesar 1,06 % untuk saluran 0 tingkat yakni saluran 1 pemasaran MoriGe cookies kelor dan 4,6 % pada saluran 1 tingkat untuk saluran 2 pemasaran MoriGe untuk agen penjualan MoriGe cookies kelor. Sehingga saluran paling efisien ialah saluran dengan nilai efisiensi paling rendah yakni saluran 1,06 %,.yaitu saluran 1 dimana pada saluran ini nilai margin pemasaran lebih rendah dibanding nilai bagian harga yang diterima Produsen (Producer share)yakni bernilai 100 %.

Kata Kunci: UMKM MoriGe, saluran pemasaran, Fungsi pemasaran, Efisiensi Pemasaran,cookies Kelor.


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
ANJELINA MIDA KOZA - Personal Name
Student ID
1904020024
Dosen Pembimbing
DOPPY ROY NENDISSA - 196303051988031002 - Dosen Pembimbing 1
Ignatius Sinu - 195808231988031002 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Doppy Roy Nendissa - 196303051988031002 - Ketua Penguji
Ignatius Sinu - 195808231988031002 - Penguji 1
MARIA BANO - 19610815 198901 2 001 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
54201
Edisi
Published
Departement
Fakultas Pertanian
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
542.01 KOZ A
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA