Gaya Kepemimpinan Kepala Dinas Kependudukan Dan Pencatatan Sipil Di Kabupaten Alor Dalam Pengambilan Keputusan

Detail Cantuman

Skripsi

Gaya Kepemimpinan Kepala Dinas Kependudukan Dan Pencatatan Sipil Di Kabupaten Alor Dalam Pengambilan Keputusan

XML

Peran pemimpin dalam sebuah instansi sangatlah krusial terutama dalam melaksanakan kewenangannya sebagai pemimpin utnuk mengambil keputusan-keputusan dalam menjawab masalah baik itu permasalahan internal maupun permasalahan dalam pelayanan kepada masyrakat. Permasalahan dalam penelitian ini yaitu untuk memetakan bagaimana pemimpin dalam memimpin rapat pengambilan keputusan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahu gaya kepemimpinan kepala dinas kependudukan dan pencatatan sipil di Kabupaten Alor dalam pengambilan keputusan dan gaya yang dominan dipakai dalam rapat pengambilan keputusan dengan mengacu pada model kontinum perilaku pemimpin oleh Robert Tannenbaum dan Warren H. Schmidt dalam Hersey dan Blanchard (1995). Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif. Hasil Penelitian ini yaitu terdapat dua gaya yang teridentifikasi dipakai oleh kepala dinas dalam rapat pengambilan keputusan yaitu gaya autokratis dan gaya demokratis yang didalam kedua gaya ini terdapat tiga model yang sesuai dengan gaya kepemimpinan kepala dinas dalam pengambilan keputusan pada saat rapat berdasarkan empat kasus yang diteliti. Gaya yang dominan dipakai pemimpin adalah demokratis.
Kata Kunci : Gaya Kepemimpinan, Pengambilan Keputusan, Autokratis, Demokratis


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Student ID
2003010085
Dosen Pembimbing
Ajis Salim Adang Djaha - 196404051990031004 - Dosen Pembimbing 1
PRIMUS LAKE - 195908281987021002 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Ajis Salim Adang Djaha - 196404051990031004 - Ketua Penguji
Primus Lake - 195908281987021002 - Penguji 1
Mariayani O. Rene - - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
63201
Edisi
Published
Departement
Administrasi Negara
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
632.01 KAM G
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA