Pengaruh Kombinasi Jarak Tanam Dan Dosis Pupuk Bokasi Kotoran Kambing Terhadap Pertumbuhan Dan Hasil Tanaman Tomat (Solanum lycopersicum mill.).

Detail Cantuman

Skripsi

Pengaruh Kombinasi Jarak Tanam Dan Dosis Pupuk Bokasi Kotoran Kambing Terhadap Pertumbuhan Dan Hasil Tanaman Tomat (Solanum lycopersicum mill.).

XML

Penelitian ini telah dilaksanakan pada bulan Juni sampai dengan Agustus 2023 bertempat di Lahan Kering, Oenitu, Undana Farm, Universitas Nusa Cendana. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kombinasi jarak tanam dan dosis pupuk bokasi kotoran kambing terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman tomat; ntuk mendapatkan kombinasi terbaik bagi jarak tanam dan dosis pupuk bokasi kotoran kambing terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman tomat. Penelitian ini merupakan faktor tunggal yang disusun dengan kombinasi untuk jarak tanam dan pupuk bokasi. Perlakuan kombinasi ini disusun secara Rancangan Acak Kelompok (RAK) fakor tunggal yang terdiri dari 9 perlakuan 3 ulangan sehingga terdapat 27 unit percobaan.variabel pengamatan yang diamati adalah:pertambahan tinggi tanaman, pertambahan jumlah daun, umur panen, jumlah per tanaman dan bobot buah per tanaman. Hasil penelitian menujukkan bahwa perlakuan kombinasi perlakuan J3P2 (jarak tanam 50 x 60 cm dan dosis pupuk bokasi kotoran kambing 20 ton. ha-1 atau dengan 8 kg. Petak-1) mampu memberikan pertambahan tinggi tanaman nyata lebih baik, jumlah daun lebih banyak, umur panen lebih cepat, jumlah buah tiap tanaman lebih banyak dan bobot buah tiap tanaman lebih tinggi dengan masing- masing nilai yakni (34, 92 cm); (19,58 helai); (72 HST); (36, 25 buah) dan (1935, 75 gram)
Kata Kunci: Jarak Tanam, Bokasi Kotoran Kambing, Tomat


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
ANGELINA FUNAN - Personal Name
Student ID
1904060122
Dosen Pembimbing
Muhamad Kasim - 196308051988031002 - Dosen Pembimbing 1
Yosefina R. Y. Gandut - 19640717 1988032 001 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
muhammad kasim - - Ketua Penguji
Yosefina R. Y. Gandut - 19460717 198803 2 001 - Penguji 1
I. Nyoman W. Mahayasa - 196011281988031002 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
54211
Edisi
Published
Departement
Agroteknologi
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
542.11 FUN P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA