KARAKTERISASI ARANG AKTIF BUNGA JANTAN SIWALAN (Borassus flabelliver L.) SEBAGAI ADSORBEN LIMBAH CAIR TAHU

Detail Cantuman

Skripsi

KARAKTERISASI ARANG AKTIF BUNGA JANTAN SIWALAN (Borassus flabelliver L.) SEBAGAI ADSORBEN LIMBAH CAIR TAHU

XML

Telah dilakukan penelitian dengan judul “Karakterisasi Arang Aktif Bunga Jantan Siwalan ( Borassus flabelliver L.) Sebagai Adsorben Limbah Limbah Cair Tahu”. Tujuan penelitian untuk mengetahui karakteristik arang aktif dari bunga jantan siwalan dan menguji kemampuannya untuk menurunkan TDS, pH dan TSS limbah cair tahu. Karakterisasi arang aktif yang diteliti meliputi kadar air, kadar abu, dan daya serap iodin. Analisis parameter TDS dan TSS menggunakan metode gravimetri. Hasil karakterisasi arang aktif bunga jantan siwalan menunjukkan kadar air sebesar 0,20%, abu 3,02%, Daya serap iodin 3.173,2 mg/g. Massa arang aktif terbaik dalam penurunan kadar TSS sebesar 12 gr dari kadar awal 223 mg/L menjadi 2 mg/L, dengan efisiensi penurunan 99,1% dan Massa arang aktif terbaik untuk nilai pH sebesar 6 gr dari pH awal 5,74 menjadi 6,32 dan nilai pH ini telah sesuai dengan baku mutu PERMEN LH RI NO 5 TAHUN 2014. Sedangkan parameter TDS limbah cair tahu tidak efektif menggunakan arang aktif bunga jantan siwalan. Kata kunci: Bunga Jantan Siwalan, Arang Aktif, Limbah Cair Tahu, TDS, pH dan TSS.


Detail Information

Item Type
SKRIPSI
Penulis
Student ID
1906070052
Dosen Pembimbing
Luther Kadang, S.Tp., M.Si - 196810151991031002 - Dosen Pembimbing 1
Pius Dore Ola, S.Si, M.Si, Ph.D - 197110212001121001 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Luther Kadang, S.Tp., M.Si - 19681015199103002 - Ketua Penguji
Pius Dore Ola, S.Si., M.Si., Ph.D-197110212001121001 - - Penguji 1
Dr. Dodi Darmakusuma, S.Si., M.Si - 197107021999031003 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
47201
Edisi
Published
Departement
Kimia
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
472. 01 Nda K
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA