PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PJBL DALAM PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA SEBAGAI UPAYA MEWUJUDKAN KARAKTER TANGGUNGJAWAB PADA SISWA SMA NEGERI 1 AMANUBAN TENGAH

Detail Cantuman

Skripsi

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PJBL DALAM PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA SEBAGAI UPAYA MEWUJUDKAN KARAKTER TANGGUNGJAWAB PADA SISWA SMA NEGERI 1 AMANUBAN TENGAH

XML

Rumusan Masalah 1) Bagaimana Penerapan Model Pembelajaran PJBL dalam penguatan Profil Pelajar Pancasila pada siswa SMA Negeri 1 Amanuban Tengah? 2) Bagaimana bentuk penguatan Profil Pelajar Pancasila sebagai upaya mewujudkan karakter tanggung jawab pada siswa SMA Negeri 1 Amanuban Tengah?. Adapun Tujuan Penelitian 1) mendeskripsikan Penerapan Model Pembelajaran PJBL dalam penguatan Profil Pelajar Pancasila pada siswa SMA Negeri 1 Amanuban Tengah, 2) mendeskripsikan bentuk penguatan Profil Pelajar Pancasila sebagai upaya mewujudkan karakter tanggungjawab pada siswa SMA Negeri 1 Amanuban Tengah.
Penelitian kualitatif adalah penelitian yang bermaksud memahami fenomena tentang apa yang dialami oleh subjek penelitian, misalnya perilaku, persepsi, motifasi, tindakan, dan lain-lain secara holistik dan dengan cara deskripsi dalam bentuk kata-kata dan bahasa pada suatu konteks khusus yang alamiah dan dengan memanfaatkan berbagai metode alamiah.
Hasil penelitian menunjukan penerapan model pembelajaran PJBL dalam penguatan profil pelajar pancasila pada siswa SMA Negeri 1 Amanuban Tengah yaitu penentuan pertanyaan mendasar, mendesain rencana proyek, penyusunan jadwal, memonitoring siswa dan memantau perkembangan proyek, penilaian hasil dan evaluasi pengalaman. Bentuk penguatan profil pelajar pancasila yang diterapkan yaitu Beriman bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan berakhlak mulia, berkebhinekaan global, bergotong royong, mandiri, bernalar kritis dan kreatif. Sehingga siswa tidak hanya memiliki nilai akademik atau pengetahuan dan kemampuan teknis (hard skills) tetapi juga memiliki karakter profil pancasila (soft skill)
Kata Kunci : Model Pembelajaran PJBL, Penguatan Profil Pelajar Pancasila, Karakter tanggung jawab.


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
RIBKA NOVIANI NUBAN - Personal Name
Student ID
2001070079
Dosen Pembimbing
Fredik Lambertus Kollo, S.Pd., M.Pd - - Dosen Pembimbing 1
Daud Yefkanius Nassa, S.Pd., M.Pd - - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Fredik Lambertus Kollo - 199202082022031009 - Ketua Penguji
DAUD YEFKANIUS NASSA - - Penguji 1
LEONARD LOBO - 195912311987021005 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
87205
Edisi
Published
Departement
Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
872.05 Nub P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA