Skripsi
“MODIFIKASI ROTOR PADA ALAT PEMECAH KEMIRI TIPE BENTUR”
XMLIndonesia dikenal sebagai negara agraris dengan sebagian besar penduduknya bekerja pada bidang pertanian. Hal tersebutdidukungoleh ketersediaanhasilbumiyangmelimpah,konturtanahyangsuburdaniklim yang mendukung.KondisialaminimenjadikanIndonesiasebagaisentraproduksipertaniankhususnya rempah-rempah, salah satunya pada komoditas tanaman kemiri (Aleurites moluccana). Pengolahan pasca panen komoditas kemiri hingga saat ini belum secara maksimal terjangkau oleh perkembagan ilmu pengetahuan dan teknologi, ditandai dengan masih banyaknya pengolahan secara konvensional .
Faktor tersebut menjadi hambatan bagi kemajuan para petani karena membutuhkan tenaga ekstra dan waktu lama dalam pengerjaannya, terutama pada tahap setelah pengeringan yaitu; pemecahan cangkang kemiri sehingga terpisah dengan bijinya.Pembuatan alat pemecah kemiri sudah dibuatoleh peneliti sebelumnya namun masih belum sempurna. Dasar inilah yang menyebabkan peneliti akan memodifikasi alat ini dengan judul penelitian yaitu Memodifikasi alat pemecah kemiri tipe bentur. Rotor bar merupakan bagian darialat pemecah kemiri yang memisahkan daging kemiri dari cangkangnya. Pada bagian rotor terdapat alur pemasukan biji kemiri yang disesuaikan dengan ukuran biji kemiri. Alur–alur ini akan membawa biji kemiri berputar dan menumbukan kemiripadadindingstatorbaryangditempelidenganpapankayusebagai tumpuan untuk menggiling biji kemiri. Jarak antara rotor dan dindingharus diatur sedemikianrupa agar mendapatkan hasil yang diinginkan.
Kata kunci: Modifikasi rotor pada alat pemecah kemiri tipe bentur.
Detail Information
Item Type |
Skripsi
|
---|---|
Penulis |
Florianus Fallo - Personal Name
|
Student ID |
1806020028
|
Dosen Pembimbing |
Yeremias M. Pell - 197503082003121001 - Dosen Pembimbing 1
JACK CAROL ADOLF PAH - 197203042006041001 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Daud Pulo Mangesa - 197109102000121001 - Ketua Penguji
Adi Yermia Tobe - 198001152008121002 - Penguji 1 Jahirwan Ut Jasron - 197111102000031001 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
21201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Teknik Mesin
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2024 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
21201 Fal P
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |