Skripsi
PENGARUH TARIF PAJAK, KESADARAN WAJIB PAJAK DAN SANKSI PERPAJAKAN TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK KENDARAAN BERMOTOR DI KOTA KUPANG
XML
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh tarif pajak, kesadaran wajib pajak dan sanksi perpajakan terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor di Kota Kupang. Pendekatan penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif. Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 100 responden yang diambil dengan menggunakan metode nonprobability sampling dan metode pengumpulan data dilakukan melalui penyebaran kuesioner. Metode analisis yang digunakan adalah teknik analisis statistik deskriptif dan menggunakan teknik pengujian uji validitas, uji realibilitas, regresi linear berganda dan uji hipotesis. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa secara parsial pengaruh tarif pajak (X1), kesadaran wajib pajak (X2) dan sanksi perpajakan (X3) berpengaruh signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor (Y) dan secara simultan tarif pajak (X1), kesadaran wajib pajak (X2), dan sanksi perpajakan (X3) secara bersamaan berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor (Y).
Kata Kunci : Tarif pajak, kesadaran wajib pajak, sanksi perpajakan dan kepatuhan wajib pajak.
Detail Information
Item Type |
Skripsi
|
---|---|
Penulis |
MUTIARA GRACIA - Personal Name
|
Student ID |
1810020150
|
Dosen Pembimbing |
ANTHON SIMON YOHANIS KERIHI - 196108081998021001 - Dosen Pembimbing 1
Minarni A. Dethan - 198507152012001012 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Anthon Simon Yohanis Kerihi - 196108081998021001 - Ketua Penguji
Minarni A. Dethan - 198507152012001012 - Penguji 1 Yohanes Demu - 196909071998021001 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
62201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Akuntansi
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2024 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
622.01 Gra M
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |