Kinerja Penjabat Bupati Pada Masa Pemerintahan Transisi Dalam Penanganan Stunting Di Kabupaten Flores Timur

Detail Cantuman

Skripsi

Kinerja Penjabat Bupati Pada Masa Pemerintahan Transisi Dalam Penanganan Stunting Di Kabupaten Flores Timur

XML

Judul penelitian ini adalah “Kinerja Penjabat Bupati Pada Masa Pemerintahan Transisi Dalam Penanganan Stunting Di Kabupaten Flores Timur”. Pengukuran kinerja penjabat bupati dalam penanganan stunting perlu ada kerja sama berbagai organisasi perangkat daerah dalam mengawasi dan memberikan anggaran dalam program kegiatan-kegiatan penanganan stunting di Kabupaten Flores Timur agar program bisa berjalan baik. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kinerja penjabat bupati dalam penurunan stunting pada masa transisi di Kabupaten Flores Timur. Jenis dan pendekatan penelitian yang digunakan sebagai pencapaian tujuan program kerja dalam penanganan stunting, mengalokasikan sumber daya dalam pembuatan keputusan penanganan stunting, pertanggungjawab publik dalam penangana stunting, dan komunikasi kelembagaan dalam penanganan stunting. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukan tingkat kinerja penjabat sudah bagus tetapi anggaran masih kurang dalam membinyai program kegiatan stunting ditingkat Desa. Adanya SK Bupati tentang Tim percepatan Penuruana Stunting digunakan sebagai pedoman masing-masing organisasi perangkat daerah di Kabupaten Flores Timur dalam membuat prencanaan daerah.
Kata Kunci: Pengukuran Kinerja Pejabat Bupati Kabupaten Flores Timur , dan Oganisasi Perangkat Daerah Kabupaten Flores Timur Dalam Penurunan Stunting .


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
TANSYARI MEME ENSSE - Personal Name
Student ID
2003010049
Dosen Pembimbing
LAURENSIUS P SAYRANI - 197802052006041001 - Dosen Pembimbing 1
Yaherlof FoEh - 196205251989012001 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Laurensius P Sayrani - 197802052006041001 - Ketua Penguji
Yaherlof Foeh - 196205251989012001 - Penguji 1
Petrus Kase - 196208091988031002 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
63201
Edisi
Published
Departement
Administrasi Negara
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
632.01 ENS K
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA