Skripsi
PERAN SEKTOR PARIWISATA DALAM MENINGKATKAN PENDAPATAN ASLI DAERAH KABUPATEN SUMBA TIMUR
XMLPariwisata telah menjadi industri terbesar dan memperlihatkan pertumbuhan yang konsisten dari tahun ke tahun. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran sektor pariwisata dalam meningkatkan pendapatan asli daerah. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif, dengan metode pengumpulan data melakukan wawancara, observasi, dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Sektor pariwisata sangat berperan penting dalam meningkatkan pendapatan asli daerah di Kabupaten Sumba Timur yang pada akhirnya dapat meningkatkan perekonomian daerah,laju pertumbahan eonomi serta kesejahteraan masyarakat sekitar lokasi sehingga terjadinya pendapatan daerah yang baik. Namun juga adanya kendala dari sektor pariwisata dalam meningkatkan pendapatan daerah yaitu kurangnya destinasi yang di kelola langsung oleh dinas pariwisata sehingga dari 75 destinasi yang ada hanya 2 yang masuk dalam pendapatan asli daerah.
(Kata kunci: Pariwisata, dan Pendapatan Asli Daerah)
Detail Information
Item Type |
Skripsi
|
---|---|
Penulis |
VIRGINIO Y. L NDJURUMBAHA - Personal Name
|
Student ID |
1910010083
|
Dosen Pembimbing |
Maria Indriyani Hewe Tiwu - 198508202019032008 - Dosen Pembimbing 1
FRANSINA W BALLO - 198005032006042002 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Maria I Hewe Tiwu - 19850820 201903 2 008 - Ketua Penguji
Fransina W. Ballon - 19800503B200604 2 002 - Penguji 1 Apriana H.J. Fanggidae - 197004081998022001 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
60201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Ekonomi Pembangunan
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2024 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
602.01 Ndj.P
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |