Analisis Tingkat Kepuasan Petani Terhadap Kinerja Penyuluh Pertanian Lapangan Dalam Meningkatkan Produktivitas Usahatani Padi Sawah Di Kelurahan Lasiana Kecamatan Kelapa Lima Kota Kupang

Detail Cantuman

Skripsi

Analisis Tingkat Kepuasan Petani Terhadap Kinerja Penyuluh Pertanian Lapangan Dalam Meningkatkan Produktivitas Usahatani Padi Sawah Di Kelurahan Lasiana Kecamatan Kelapa Lima Kota Kupang

XML

Penelitian ini telah dilaksanakan di Kelurahan Lasiana, Kecamatan Kelapa Lima, Kota Kupang. Pengumpulan data dilakukan pada bulan Maret-April2024. Tujuan dari penelitian yaitu untuk mengetahui untuk mengetahui Tingkat kepuasan petani terhadap kinerja penyuluh pertanian dalam meningkatkan produktivitas usahatani padi sawah di Kelurahan Lasiana, Kecamatan Kelapa Lima, Kota Kupang, dan untuk mengetahui masalah yang dialami petani dalam meningkatkan produktivitas padi sawah.Penentuan lokasi di tentukan secara sengaja (purposive sampling). Populasi dalam penelitian ini berjumlah 45 orang dan penentuan responden dilakukan dengan metode sensus. Hasil penelitian ini menunjuKan bahwa : (1) Tingkat kepuasan petani terhadap kinerja penyuluh pertanian di Kelurahan Lasiana berada pada kategori Puas dengan presentase sebesar 91,74%. (2) masalah utama yang dihadapi petani adalah kelangkaan pupuk bersupsidi dan kendala dalam memproleh benih unggul. Sekitar 82.22% petani menghadapi masalah karena kelangkaan pupuk bersubsidi dan sekitar 62,22% petani mengalami kesulitan dalam memperoleh benih unggul, yang menjadi hambatan dalam produktivitas maksimal.
Kata kunci: kepuasan, kinerja, penyuluh, dan produktivitas


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
TASSYA APRILIA GIRI - Personal Name
Student ID
1904020080
Dosen Pembimbing
Alfetri N. P. Lango - 19590717 198603 1 003 - Dosen Pembimbing 1
MADE TUSAN SURAYASA - 19590718 198792 1 001 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Alfetri N. P. Lango - 195907171989031003 - Ketua Penguji
Made T. Surayasa - 195907181987021001 - Penguji 1
Lika Bernadina - 19620223198601200 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
54201
Edisi
Published
Departement
Agribisnis
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
542.01 GIR A
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA