Tingkat Kepuasan Kelompok Tani Terhadap Kinerja Penyuluh Pertanian Di Kecamatan Maulafa Kota Kupang

Detail Cantuman

Skripsi

Tingkat Kepuasan Kelompok Tani Terhadap Kinerja Penyuluh Pertanian Di Kecamatan Maulafa Kota Kupang

XML

Kecamatan Maulafa merupakan salah satu kecamatan di Kota Kupang yang memiliki jumlah penyuluh terbanyak, namun ada beberapa kelompok tani yang saat ini belum mengalami perkembangan seperti yang diinginkaan. Hal ini juga dipengaruhi oleh kinerja penyuluh pertanian. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1) kinerja penyuluh pertanian di Kecamatan Maulafa Kota Kupang dan 2) tingkat kepuasan kelompok tani terhadap kinerja penyuluh pertanian di Kecamatan Maulafa Kota Kupang. Penentuan lokasi dan penentuan responden dilakukan secara sengaja (purposive sampling). Metode penelitian menggunakan metode survey dan analisis data menggunakan analisis deskriptif.
Hasil penelitian menunjukan bahwa: 1) Kinerja penyuluh pertanian di Kelurahan Maulafa Kota Kupang “sangat baik” dengan skor rata-rata 2,37 dan pencapaian skor maksimum sebesar 78,59% dan 2) Tingkat kepuasan kelompok tani terhadap kinerja penyuluh pertanian “sangat memuaskan” dengan skor rata-rata 2,01 dan pencapaian skor maksimum sebesar 67,20%. Instrumen kinerja yang perlu ditingkatkan adalah rencana kerja penyuluh pertanian, penyusunan materi penyuluhan, pengembangan wilayah, dan pengembangan profesi penyuluh pertanian.

Kata Kunci : Kepuasan, Kinerja, Penyuluh Pertanian


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
HESTI BETTI - Personal Name
Student ID
1904020125
Dosen Pembimbing
Ida Nurwiana - 19620113 199203 2 001 - Dosen Pembimbing 1
CHARLES KAPIORU - 19630824198702100 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Ida Nurwiana - 196201131992032001 - Ketua Penguji
Charles Kapioru - 19630824198702100 - Penguji 1
SERMAN NIKOLAUS - 19591024 198607 1 001 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
54201
Edisi
Published
Departement
Agribisnis
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
542.01 BET T
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA