Teori Center Manifold dalam Analisis Bifurkasi pada Model Penyebaran Penyakit Tuberkulosis Paru dengan Pengobatan

Detail Cantuman

Skripsi

Teori Center Manifold dalam Analisis Bifurkasi pada Model Penyebaran Penyakit Tuberkulosis Paru dengan Pengobatan

XML

Abstrak
Tuberkulosis paru merupakan salah satu penyakit menular yang terjadi dalam
masyarakat dan dapat menimbulkan kerugian. Untuk itu diperlukan upaya untuk
menanggulangi penyakit tersebut, diantaranya dengan cara memberikan
pengobatan/perawatan kepada individu terinfeksi untuk menekan tingkat penularan
penyakit. Dalam penelitian ini, dilakukan analisis bifurkasi pada model, estimasi
parameter, dan analisis sensitivitas terhadap bilangan reproduksi dasar. Analisis
bifurkasi dilakukan menggunakan teori manifold pusat, kemudian dilakukan
estimasi parameter sehingga nilai dari setiap parameter digunakan dalam analisis
sensitivitas. Dari hasil analisa, didapat terjadi bifurkasi mundur pada model
penyebaran penyakit tuberkulosis paru dengan pengobatan. Bifurkasi mundur
terjadi karena kurang sempurnanya pengobatan yang diberikan. Sementara itu, dari
hasil analisa sensitivitas terhadap bilangan reproduksi dasar menunjukkan bahwa
laju infeksi penyakit, laju kontak antar subpopulasi, dan tingkat pengobatan
merupakan parameter yang paling berpengaruh terhadap bilangan reproduksi
dasar. Laju infeksi penyakit dan laju kontak antar subpopulasi memberikan relasi
positif terhadap bilangan reproduksi dasar, sedangkan tingkat pengobatan
memberikan relasi negatif. Hal ini menujukkan bahwa untuk mengurangi epidemi
maka perlu dilakukan pembatasan interaksi antar individu dan meningkatkan
tingkat pengobatan terhadap individu terinfeksi dan memiliki kemampuan untuk
menularkan penyakit.
Kata Kunci: Analisis Bifurkasi, Teori Manifold Pusat, Bilangan Reproduksi
Dasar, Estimasi Parameter, Analisis Sensitivitas.


Detail Information

Item Type
Penulis
Sisi Mellania Nuryah - Personal Name
sisi mell - Personal Name
Student ID
1706040042
Dosen Pembimbing
MEKSIANIS ZADRAK NDII - 198305172006041003 - Dosen Pembimbing 1
ASTRI ATTI - 197905012003122001 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Meksianis Zadrak Ndii - 198305172006041003 - Ketua Penguji
Astri Atti - 197905012003122001 - Penguji 1
Maria Lobo - 196501271991032002 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
44201
Edisi
Published
Departement
Matematika
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
442.01 Nur T
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA