Identifikasi Faktor-Faktor Penyebab Konflik Lahan Bendungan Temef di Kabupaten Timor Tengah Selatan

Detail Cantuman

Skripsi

Identifikasi Faktor-Faktor Penyebab Konflik Lahan Bendungan Temef di Kabupaten Timor Tengah Selatan

XML

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan menganalisis faktor-faktor penyebab konflik lahan bendungan Temef dan apa saja upaya pemerintah dalam menyelesaikan konflik lahan bendungan Temef.
Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif deskriptif melalui pengembangan fakta-fakta di lapangan. Pengambilan data melalui observasi, dokumentasi, dan wawancara. Informan berjumlah 10 orang. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah pengumpulan data, reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Faktor yang menyebabkan konflik lahan bendungan Temef di Desa Konbaki yaitu Faktor internal ( yang berasal dari dalam masyarakat) dan Faktor eksternal (yang berasal dari pemerintah). Adapun upaya yang dilakukan oleh pemerintah dalam mengatasi konflik, sejauh ini berjalan dengan baik/efektiv, dimana ada pendekatan yang dilakukan oleh pihak pemerintah berupa litigasi dan non litigasi.

Kata kunci : Identifikasi; Konflik lahan; Bendungan Temef


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Debby Debora Kaesmetan - Personal Name
Student ID
1703010087
Dosen Pembimbing
MELKISEDEK N B C NEOLAKA - 196205191989011001 - Dosen Pembimbing 1
HENDRIK TODA - 198312042009121005 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Melkisedek N B C Neolaka - 196205191989011001 - Ketua Penguji
Hendrik Toda - 198312042009121005 - Penguji 1
Adriana Rodina Fallo - 197403062009122001 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
63201
Edisi
Published
Departement
Ilmu Administrasi Negara
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
632.01 Kae I
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA