Skripsi
RESEPSI KHALAYAK TENTANG WACANA CHILDFREE PADA CHANNEL YOUTUBE @GITASAVITRIDEVI (Analisis Resepsi pada Khalayak Wanita Dewasa)
XMLPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui Resepsi dari Khalayak Wanita yang menonton tentang wacana childfree pada channel youtube @GitaSavitirDevi. Jenis Penelitian yang digunakan peneliti adalah penelitian kualitatif dengan menggunakan metode analisis resepsi khalayak model decoding stuart hall yang berfokus pada decoding dari khalayak wanita pada wacana childfree yang ada pada channel youtube @GitaSavitriDevi. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan menggunaka metode wawancara, observasi dan dokumentasi. Pemilihan Informan dilakukan dengan kriteria yang telah di tentukan. Hasil Penelitian ini menunjukan bahwa pemaknaan penonton pada wacana childfree yang ada pada channel youtube @GitaSavitriDevi memunculkan resepsi yang berbeda dan terbagi dalam tiga posisi kategori yaitu posisi dominan, negosiasi dan oposisi, dari ketiga video yang mengandung wacana childfree
terdapat empat informan yang tetap berada pada posisi hegemoni dominan dan dua informan yang mempunyai pergeseran posisi penerimaan antara posisi negosiasi dan oposisi sehingga dapat disimpulakan bahwa pesan wacana childfree yang ada pada channel youtube @GitaSavitriDevi dapat diterima dengan baik.
Kata Kunci : Analisis Resepsi, Wacana Childfree, Channel Youtube
Detail Information
Item Type |
Skripsi
|
---|---|
Penulis |
Ade Toty Graciano Rajakota - Personal Name
|
Student ID |
2003050162
|
Dosen Pembimbing | |
Penguji |
Mariana Agusta Noya Letuna - - Ketua Penguji
Maria V.D Pabha Swan - - Penguji 1 Monika Wutun - 198301112014042001 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
70201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Ilmu Komunikasi
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2024 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
702.01 Raj R
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |