Skripsi
PENGARUH DISIPLIN BELAJAR DAN TEMAN SEBAYA TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI KELAS X1 DI SMA NEGERI 1 FATULEU
XMLSalah satu aspek terpenting dalam pendidikan adalah hasil pembelajaran. Sejumlah permasalahan dalam proses tersebut, seperti rendahnya hasil belajar, dapat diselesaikan dengan mengikut sertakan siswa agar mereka dapat berpartisipasi aktif dan bertanya.Meteologi ditunjukan untuk mengidentifikasi secara kuantitatif hasil pencapaian pembelajaran siswa kelas X1 SMA Negeri 1 Fatuleu disebabkan oleh dua faktor: kedisiplinan belajar dan teman sebaya. 128 dari kelas X1 merupakan populasi penelitian. Purposive sampling digunakan dalam pendekatan kuantitatif, menghasilkan 97 sampel. Regresi berganda digunakan untuk menganalisis data dengan SPSS. Temuan riset mengungkapakan bahwa kecapaian teman kelas memiliki efek substansial dan positif, dengan nilai regresi X1 (0,237) X2 (0,531) hal tersebut didukung oleh uji f, uji t dan koefisien determinasi. Kedisiplinan siswa dalam belajar berdampak positif dan signifikan serta kemauan untuk berlajar. Dari kedua faktor digabungkan secara signifikan dan positif memberikan dampak pada capaian belajar siswa dengan f hitung sebesar 25,0585(0,000<0,05).
Kata Kunci : Disiplin Belajar, Teman Sebaya, Hasil Belajar.
Detail Information
Item Type |
Skripsi
|
---|---|
Penulis |
Ermenilda Menik - Personal Name
|
Student ID |
2001080027
|
Dosen Pembimbing |
Ari Data - 197209022003121003 - Dosen Pembimbing 1
Fernando Saragih - 199407232020121009 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Ari Data - 197209022003121003 - Ketua Penguji
Fernando Saragih - 196301271990031002 - Penguji 1 Alfridus Mau Manek - 199405282022031013 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
87203
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Pendidikan Ekonomi
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2024 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
872.03 Men P
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |