Pengaruh Arus Kas Dan Perputaran Piutang Terhadap Likuiditas Perusahaan Pada Perusahaan Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bei Periode 2016-2020

Detail Cantuman

Skripsi

Pengaruh Arus Kas Dan Perputaran Piutang Terhadap Likuiditas Perusahaan Pada Perusahaan Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bei Periode 2016-2020

XML

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh arus kas dan perputaran piutang baik secara parsial maupun secara simultan terhadap likuiditas perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2016-2020. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Data yang di gunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder. Populasi dalam penelitian ini adalah sebanyak 26 perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling, dan sampel yang di peroleh untuk penelitian ini yaitu sebanyak 13 Perusahaan Makanan dan Minuman yang terdaftar Di Bursa Efek Indonesia periode 2016-2020. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah studi kepustakaan dan Dokumentasi. Teknik analisis data yang di gunakan dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi linear berganda, uji asumsi klasik, Uji Hipotesis. Hasil penelitian ini adalah secara parsial Arus Kas dan Perputaran Piutang berpengaruh terhadap Likuiditas Perusahaan Makanan dan Minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2016-2020. Secara simultan arus kas dan perputaran piutang berpengaruh terhadap likuiditas perusahaan makan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2016-2020.

Kata Kunci: Arus Kas, Perputaran Piutang, Likuiditas


Detail Information

Item Type
Penulis
Wihelmina Indut - Personal Name
Student ID
1710020154
Dosen Pembimbing
YOHANES DEMU - 196909071998021001 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Herlly M Oematan - 198102272008012016 - Ketua Penguji
Yohanes Demu - 196909071998021001 - Penguji 1
Karmila Dwi Lestari Mutia - 198503072014042001 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
62201
Edisi
Published
Departement
Akuntansi
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
622.01 Indut P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA