Produktivitas Alat Tangkap Lampara Di Pangkalan Pendaratan Ikan (PPI) Oeba

Detail Cantuman

Skripsi

Produktivitas Alat Tangkap Lampara Di Pangkalan Pendaratan Ikan (PPI) Oeba

XML

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui produktivitas alat tangkapan lampara dan juga untuk mengetahui nilai CPUE. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Juli 2022 yang berlokasi di Pangkalan Pendaratan Ikan (PPI) Oeba, Kota Kupang. Data yang di kumpulkan dalam penelitian ini dengan cara observasi dan wawanca dengan mengunakan panduan pertanyaan berupa kuesioner. Berdasarkan hasil penelitian menunjukan bahwa produktivitas alat tangkap lampara yang di daratkan di Pangkalan Pendaratan Ikan (PPI) Oeba terdapat jumlah hasil produksi tangkapan dari bulan januari sampai juni 2022 adalah sebagai berikut bulan januari sebesar 236,25 kg/trip dengan total upaya penangkapan 40 trip/bulan, pada bulan Februari CPUE meningkat sebesar 331,91 kg/trip dengan total upaya penangkapan 47 trip/bulan, bulan maret menurun menjadi 147,32 kg/trip dengan Upaya penangkapan sebesar 84 trip/bulan, pada bulan April meningkat menjadi 6315,72 kg/trip dengan Upaya penangkapan 60 trip/bulan, pada bulan mei menurun menjadi 3413,86 kg/trip dengan Upaya penangkapan 75 trip/bulan dan pada bulan juni menurun lagi menjadi 2703,84 kg/trip dengan Upaya penangkapan 86 trip/bulan.


Kata Kunci : Lampara, produktivitas, CPUE, Oeba.


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
ESTER PARA ERA - Personal Name
Student ID
1813020085
Dosen Pembimbing
Ismawan Taloo - 197007171999031002 - Dosen Pembimbing 1
Lebrina Ivantry Boik - 19880228 201903 2 02 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Ismawan Talo - 197007151999031002 - Ketua Penguji
Lebrina Ivantry Boik - 19880228 201903 2 02 - Penguji 1
Lumban Nauli Lumban Toruan - 197802102006041001 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
54242
Edisi
Published
Departement
Fakultas Peternakan Kelautan dan Perikanan
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
542.42 ERA P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA