Skripsi
Uji Aktivitasi Ekstrak Keji Beling Terhadap Bakteri Staphylococus aureus dan Eschericia coli
XML
Telah dilakukan penelitian mengenai identifikasi senyawa matabolit sekunder dan aktivitasi daun keji beling ekstrak etanol terhadap bakteri ecoly. Penenlitian ini bertujuan untuk mengetahui senyawa metabolit sekunder apa saja yang terkandung dalam ekstrak etanol dari daun tanaman keji beling serta mengetahui aktivitas antibakteri ekstrak n - heksana serbuk keji beling terhadap bakteri ecoly. Ekstrak kemudian dipekatkan menggunakan rotary evaporator. Ekstrak yang diperoleh selanjutnya dilarutkan dengan etanol lalu dimaserasi menggunakan pelarut etil asetat dan petroleum eter. Ekstrak yang diperoleh selanjutnya digunakan untuk uji identifikasi. Hasil uji pertumbuhan bakteri zona hambat Eschericia coli pertama dengan antibiotic K+ dan K- Ø 16,7 mm dan 0 dari 20%, 40%, 60%, 80%, 100% dengan Ø adalah 9,6 mm, 10 mm, 11,5 mm, 12,6 mm, dan 13,3 mm. zona hambat pertumbuhan bakteri staphylococcus aureus pertama dengan antibiotik K+ dan K- Ø 13,7 mm dan 0 dari 20 %, 40%, 60%, 80%, dan 100% dengan Ø 8,1 mm, 9,6 mm, 10 mm, 11,9 mm, 12,6 mm.
Kata Kunci : Ekstrak Etanol Daun Keji Beling, identifikasi senyawa metabolit sekunder, dan uji aktivitasi bakteri staphylococcus aureus dan Eschericia coli
Detail Information
Item Type |
Skripsi
|
---|---|
Penulis |
Maria Karoliana Eku Bara - Personal Name
|
Student ID |
1801060009
|
Dosen Pembimbing |
YOSEP LAWA - 197307272012121005 - Dosen Pembimbing 1
Dorthea M. W. Nay - 199305022022032021 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Jasman - 196906111994031001 - Ketua Penguji
Dorthea M. W. Nay - 199305022022032021 - Penguji 1 Yosep Lawa - 197307272012121005 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
84204
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2025 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
842.04 BAR U
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |