Analisis Kinerja Penerimaan Pajak Daerah Dan Retribusi Daerah Kota Kupang Berdasarkan Konsep Value For Money (Studi Kasus Pada Badan Pendapatan Daerah Kota Kupang)

Detail Cantuman

Skripsi

Analisis Kinerja Penerimaan Pajak Daerah Dan Retribusi Daerah Kota Kupang Berdasarkan Konsep Value For Money (Studi Kasus Pada Badan Pendapatan Daerah Kota Kupang)

XML

6








6






Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kinerja Badan Pendapatan Daerah
Kota Kupang dalam pemungutan pajak daerah dan retribusi daerah tahun 2016-2020
berdasarkan konsep value for money dan juga mengetahui potensi penerimaan pajak
daerah dan retribusi daerah pada tahun-tahun mendatang.
Pendekatan penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan data primer berupa
informasi dari hasil wawancara dan data sekunder berupa laporan realisasi
penerimaan dan biaya pemungutan pajak daerah dan retribusi daerah.
Berdasarkan hasil penelitian maka dapat disimpulkan bahwa dilihat dari pengukuran
konsep value for money, kinerja penerimaan pajak daerah Kota Kupang tahun 2016-
2020 berdasarkan indikator rasio ekonomis menunjukkan kriteria tidak ekonomis,
rasio efisiensi menunjukkan kriteria sangat efisien, dan rasio efektifitas menunjukkan
kriteria sangat efektif. Kinerja penerimaan retribusi daerah tahun 2016-2020
berdasarkan indikator rasio ekonomis menunjukkan kriteria ekonomis, rasio efiensi
menunjukkan kriteria sangat efisien dan rasio efektifitas menunjukkan kriteria tidak
efektif. Potensi penerimaan pajak daerah diramalkan akan mengami peningkatan
walaupun dengan tingkat pertumbuhan yang rendah dikarenakan pandemi covid-19,
sedangkan potensi penerimaan retribusi daerah diperkirakan akan mengalami
penurunan dikarenakan berkurangnya pengguna jasa retribusi daerah di masa
pandemi.

Kata Kunci: Kinerja, Pajak Daerah, Retribusi Daerah, Value For Money.


Detail Information

Item Type
Penulis
Mirna Malesi - Personal Name
Student ID
1710020013
Dosen Pembimbing
YOHANES DEMU - 196909071998021001 - Dosen Pembimbing 1
NIKSON TAMENO - 197301012006041001 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Yohanes Demu - 196909071998021001 - Ketua Penguji
Nikson Tameno - 197301012006041001 - Penguji 1
Sarinah Joyce Margaret Rafael - 198307192014042001 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
62201
Edisi
Published
Departement
Akuntansi
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
622.01 Malesi A
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA