Analisis Pemilihan Rating Nh Fuse Sebagai Pengaman Jaringan Tegangan Rendah Pada Penyulang Tuapukan Di PT. PLN (Persero) ULP Oesao

Detail Cantuman

Skripsi

Analisis Pemilihan Rating Nh Fuse Sebagai Pengaman Jaringan Tegangan Rendah Pada Penyulang Tuapukan Di PT. PLN (Persero) ULP Oesao

XML

Dalam sistem distribusi tenaga listrik, gangguan seperti arus lebih dan hubung singkat sering terjadi dan dapan mengganggu kontinuitas serta keandalan layanan listrik. NH Fuse merupakan salah satu komponen proteksi penting yang digunakan yang digunakan untuk mengamankan jaringan tegangan rendah dari gangguan-gangguan tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis besar pembebanan pada gardu distribusi KR 003 dan KR 025 serta mengevaluasi kesesuaian rating NH Fuse yang terpasang dengan standar yang berlaku. Metode yang digunakan meliputi observasi langsung di lapangan, pengumpulan data teknis, dan simulasi menggunakan perangkat lunak ETAP 19.0.1.hasil penelitian menunjukan bahwa persentasi pembebanan transformator pada gardu KR 003 sebesar 22,48 % dan pada KR 025 sebesar 36,31 %, yang berarti keduanya masih dalam batas aman. Berdasarkan hasil simulasi menggunakan Etap 19.0.1, ditemukan bahwa beberapa NH Fuse yang terpasang pada gardu distribusi KR 003 dan KR 025 tidak sesuai dengan standar, yaitu gardu KR 003 jurusan A dan B, gardu KR 025 jurusan A, B, dan C khususnya pada fasa S dan T. Ketidaksesuaian ini berpotensi menurunkan kinerja sistem proteksi dan memperpendek usia transformator serta kabel JTR. Oleh karena itu, diperlukan penyesuaian ratinhg NH Fuse berdasarkan standar SPLN agar sistem distribusi tetap andal dan aman.

Kata Kunci : NH fuse, Proteksi, Jaringan Tegangan Rendah, Gardu Distribusi


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Student ID
1906030025
Dosen Pembimbing
SRI KURNIATI A - 197211021998022002 - Dosen Pembimbing 1
Frans J. Likadja - 197003052001121001 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Sri Kurniati A - 197211021998022002 - Ketua Penguji
Frans J. Likadja - 197003052001121001 - Penguji 1
Agusthinus S Sampeallo - 196508031992031003 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
20201
Edisi
Published
Departement
Teknik Elektro
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
202.01 SAD A
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA