Skripsi
Implementasi Kebijakan Dana Bantuan Sosial yang Bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) di Kabupaten Ngada
XMLTujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menjelaskan Bagaimanakah implementasi kebijakan dana bantuan sosial yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) di Kabupaten Ngada. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian Deskriptif Kualitatif.Teknik analisis data yang digunakan oleh peneliti dalam penelitian ini yaitu menggunakan analisis deskriptif menurut Milles dan Huberman, dengan teknik pengumpulan datanya berupa observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa implementasi kebijakan dana bantuan sosial yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) di Kabupaten Ngada sudah berjalan cukup baik dan lancar dan sudah dilaksanakan sesuai dengan peraturan Bupati Ngada Nomor 27 tahun 2011 tentang tatacara penganggaran, pelaksanaan dan penatausahaan, pertanggungjawaban dan pelaporan, serta monitoring dan evaluasi Hibah dan Bantuan Sosial yang bersumber dari Angggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD). Berdasarkan hasil wawancara berkaitan dengan teori yang digunakan oleh peneliti yaitu teori Edward III, diketahui implementasi kebijakan di Kabupaten Ngada sudah menerapakan faktor pendukung dari Implementasi kebijakan yaitu komunikasi, sumber daya, disposisi, dan struktur birokrasi sudah berjalan dengan baik meskipun masih terdapat beberapa keluhan atau kekurang
Kata Kunci : Implementasi Kebijakan dan Bantuan Sosial
Detail Information
Item Type | |
---|---|
Penulis |
EDWINUS DJAGO LIBA - Personal Name
|
Student ID |
1723010038
|
Dosen Pembimbing |
WILLIAM DJANI - 196410141989011001 - Dosen Pembimbing 1
Yohanis Ndoda - 195810051987021001 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
William Djani - 196410141989011001 - Ketua Penguji
Yohanis Ndoda - 195810051987021001 - Penguji 1 Dra. Maria M. Lino, M.Si - 19631207 199003 001 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
63201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Ilmu Administrasi Negara
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2022 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
632.01 Lib I
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |