Analisis Pengelolaan Alokasi Dana Desa (ADD) Dalam Upaya Meningkatkan Pembangunan Dan Pemberdayaan Masyarakat Studi Kasus pada Desa Lekona, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao

Detail Cantuman

Skripsi

Analisis Pengelolaan Alokasi Dana Desa (ADD) Dalam Upaya Meningkatkan Pembangunan Dan Pemberdayaan Masyarakat Studi Kasus pada Desa Lekona, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao

XML

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui analisis pengelolaan alokasi dana desa (ADD) dalam upaya meningkatkan pembangunan dan pemberdayaan masyarakat di Desa Lekona, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan sumber data primer dan sekunder. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini dilakukan dengan observasi, wawancara serta dokumen dan arsip dengan menggunakan teknik analisis deskriptif kualitatif. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwadalam analisis pengelolaan alokasi dana desa dalam upaya meningkatkan pembangunan dan pemberdayaan masyarakat meliputi Perencanaan, Pelaksanaan, Penatausahaan, Pelaporan, dan Pertanggungjawaban. Pengelolaan alokasi dana desa yang telah dilakukan oleh Pemerintah Desa Lekona, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao telah mengikuti aturan yang telah diatur dalam Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 113 Tahun 2014. Hal ini terlihat dari pemerintah Desa Lekona selalu mengadakan musyawarah dengan melibatkan masyarakat Desa Lekona dalam hal perencanaan pengelolaan alokasi dana desa untuk pembangunan dan pemberdayaan masyarakat, terbukti dengan adanya pembangunan infrastruktur, seperti pembangunan kantor desa, pembangunan jalan perkerasan dan rumah layak huni serta peningkatan pemberdayaan masyarakat, seperti stunting, air bersih dan juga bibit padi dan bawang.

Kata Kunci: Pengelolaan, Alokasi Dana Desa, Pembangunan, Pemberdayaan Masyarakat.


Detail Information

Item Type
Penulis
Madalina Sodakain - Personal Name
Student ID
1710020032
Dosen Pembimbing
Maria E. D. Tunti - 198102262008122001 - Dosen Pembimbing 1
YOHANA FEBIANI ANGI - 198502022009122002 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Maria E Douk Tunti - 198102262008122001 - Ketua Penguji
Yohana Febiani Angi - 198502022009122002 - Penguji 1
Minarni A. Dethan - 198507152012001012 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
62201
Edisi
Published
Departement
Akuntansi
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
622.01 Sod A
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA