Peran BUMDES Dalam Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat Desa Kodaka Kecamatan Kota Waikabubak Kabupaten Sumba Barat

Detail Cantuman

Skripsi

Peran BUMDES Dalam Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat Desa Kodaka Kecamatan Kota Waikabubak Kabupaten Sumba Barat

XML

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui partisipasi masyarakat dengan adanya BUMDes di Desa Kodaka dan mengetahui peran BUMDes dalam peningkatan kesejahteraan masyarakat Desa Kodaka. Pendekatan penelitian yang digunakan yaitu pendekatan deskriptif kualitatif, dengan jenis data yang digunakan yaitu data kualitatif dan data kuantitatif, adapun sumber data yaitu data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan melakukan observasi, wawancara dan dokumentasi. Untuk menganalisis data peneliti mengunakan teknik analisis deskriptif yang terdiri dari reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan serta verifikasi. Pengecekan keabsahan data dilakukan dengan perpanjang pengamatan, peningkatan ketekunan dan teknik triangulasi. Hasil dari penelitian berdasarkan partisipasi masyarakat dalam BUMDes kurang optimal, sehingga perlunya sosialisasi bagi masyarakat. Berdasarkan direktorat analisis statistik indikator yang digunakan untuk mengukur peran BUMDes dalam meningkatkan kesejahteraan yaitu pendapatan, pola konsumsi, pendidikan anak dan kesehatan. Peran dari BUMDes sudah dirasakan oleh masyarakat walaupun belum optimal, lewat peningkatan pendapatan, kesiapan untuk menyekolahkan anak dan pemenuhan kebutuhan dasar masyarakat.

Kata Kunci : Peran, Badan Usaha Milik Desa (BUMDes), Kesejahteraan.
ABSTRAT
THE ROLE OF BUMDES IN IMPROVING THE WELFARE OF THE COMMUNITY OF KODAKA VILLAGE, WAIKABUBAK CITY DISTRICT, WEST SUMBA REGENCY
BY:
UMBU SAGA ANAKAKA
1710010030
(Supervisors: Nikson Tameno, SE., ME1 and Novi Theresia Kiak, SE., M.SE2)
Welfare can be achieved by fulfilling basic needs, and also being able to carry out the social functions of citizens. In principle, aspects that can be observed in analyzing welfare include the dimensions of income, consumption expenditure, employment status, education, health conditions, and the ability to access and utilize basic needs. This research was conducted with the aim of knowing community participation in the presence of BUMDes in Kodaka Village and knowing the role of BUMDes in improving the welfare of the people of Kodaka Village. The research approach used is a qualitative descriptive approach, with the types of data used are qualitative data and quantitative data, while the data sources are primary data and secondary data. Data collection techniques were carried out by conducting observations, interviews and documentation. To analyze the data, the researchers used analytical techniques consisting of data reduction, data presentation and drawing conclusions and verification. Checking the validity of the data is done by extending the observations, increasing persistence and triangulation techniques. The results of research based on community participation in BUMDes are less than optimal, so there is a need for socialization for the community. Based on the four indicators used to measure the role of BUMDes in improving welfare, namely income, consumption patterns, children's education and health. The role of BUMDes has been felt by the community even though it is not optimal, through increasing income, readiness to send children to school and meeting the basic needs of the community.

Keywords: Role, Village Owned Enterprises (BUMDes), Welfare.


Detail Information

Item Type
Penulis
UMBU SAGA ANAKAKA - Personal Name
Student ID
1710010030
Dosen Pembimbing
Nikson Tameno, SE,.ME - 19730101 200604 1 001 - Dosen Pembimbing 1
Novi Theresia Kiak, SE.,M.SE - 19851101 201903 2 006 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Nikson Tameno SE, ME - 19730101 200604 1 001 - Ketua Penguji
Novi Theresia Kiak - 198511012019032006 - Penguji 1
Dr. Petrus E. de Rozari, MM - 19630703 198901 1 001 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
60201
Edisi
Published
Departement
Ekonomi Pembangunan
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
602.01 Ana P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA