Pemetaan Tingkat Kerawanan Longsor Di Kabupaten Timor Tengah Utara Menggunakan Sistem Informasi Geografis Dengan Metode Fuzzy Logic

Detail Cantuman

Skripsi

Pemetaan Tingkat Kerawanan Longsor Di Kabupaten Timor Tengah Utara Menggunakan Sistem Informasi Geografis Dengan Metode Fuzzy Logic

XML

Penelitian ini bertujuan untuk memetakkan daerah rawan longsor menggunakan metode fuzzy logic. Hasil pengolahan data dan hasil overlay, memperlihatkan bahwa wilayah rawan bencana longsor di Kabupaten Timor Tengah Utara terdiri dari kelas dengan kerawanan tidak rawan 211418 ha (85%), rawan 34396 ha (14%) dan dan sangat rawan 3270 ha (1%) dan sebaran wilayah kerawanan longsor berdasarkan hasil pengolahan data diantaranya daerah yang sangat rawan berada di Kecamatan Mutis, Kecamatan Miomaffo Barat, Kecamatan Naibenu, dan Kecamatan Insana Utara sedangkan daerah rawan mencakup semua daerah Kabupaten Timor Tengah Utara.


Detail Information

Item Type
Penulis
Balbina Ega R Repi - Personal Name
Student ID
1606060013
Dosen Pembimbing
HADI IMAM SUTAJI - 197905122012121001 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Jehunias Leonidas Tanesib - 197109202005011003 - Ketua Penguji
Hadi Imam Sutaji - 197905122012121001 - Penguji 1
Kode Prodi PDDIKTI
45201
Edisi
Published
Departement
Fisika
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
452.01 Rep P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA