Skripsi
Pengaruh Literasi Keuangan Terhadap Kinerja Usaha Mikro Kecil Di Kelurahan Lewolere Kecamatan Larantuka Kabupaten Flores Timur
XMLTujuan dari penelitian ini ialah untuk mengetahui pengaruh literasi keuangan terhadap kinerja UMKM. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif asosiatif. Sampel penelitian menggunakan sampling jenuh. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 95 responden diambil dari pelaku UMKM yang memiliki ijin usaha di Kelurahan Lewolere sebagai sumber data primer, dan pengambilan data melalui wawancara langsung pada pelaku UMKM di Kelurahan Lewolere. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah uji analisis statistik deskriptif, uji regresi linear berganda, uji t, uji F, dan uji koefisien determinasi dengan bantuan program software SPSS versi 23. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial variabel pengetahuan keuangan dasar dan investasi memiliki nilai positif terhadap kinerja UMKM, sedangkan variabel simpanan dan pinjaman, serta asuransi memilki pengaruh negatif terhadap kinerja UMKM. Secara simultan variabel literasi keuangan berpengaruh signifikan terhadap kinerja UMKM di Kelurahan Lewolere Kecamatan Larantuka Kabupaten Flores Tmur. Kata Kunci: Literasi Keuangan, Kinerja UMKM.
Detail Information
Item Type | |
---|---|
Penulis |
Yosefina Dian Septiani Kedang - Personal Name
|
Student ID |
1703020091
|
Dosen Pembimbing |
PETRUS EMANUEL DE ROZARI - 196307031989011001 - Dosen Pembimbing 1
MAHMUD AHMAD - 196204111990031001 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Petrus Emanuel De Rozari - 196307031989011001 - Ketua Penguji
Mahmud Ahmad - 196204111990031001 - Penguji 1 Pius Bumi Kellen - 196009031987021001 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
63211
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Administrasi Bisnis
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2022 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
632.11 Ked P
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |