Fungsi Dan Makna Tuturan Ritual Peiu Manu (Sabung Ayam) Bagi Masyarakat Kabupaten Sabu Raijua

Detail Cantuman

Skripsi

Fungsi Dan Makna Tuturan Ritual Peiu Manu (Sabung Ayam) Bagi Masyarakat Kabupaten Sabu Raijua

XML

ABSTRAK
Judul Skripsi : Fungsi dan Makna Tuturan Ritual Peiu Manu (Sabung Ayam) Bagi MasyarakatKabupaten Sabu Raiju Nama Mahasiswa : Asnat Haba Gea Nim : 1701010174 Pembimbing I : Dr. Alex Djawa, M.Hum Pembimbing II : Dr. Chris Labu Djuli, M.Hum. Fokus penelitian ini disesuaikan dengan rumusan masalah penelitian meliputi: fungsi dan danmakna apa saja yang terdapat dalam tuturan ritual peiu manu(sabung ayam)di Kelurahan Limaggu, Kecamatan Sabu Timur, Kabupaten Sabu Raijua. Sejalan dengan masalah tersebut penelitian ini bertujuan mendeskripsikan fungsi dan makna tuturan ritual peiu manu (sabung ayam) di Kelurahan Limaggu, Kecamatan Sabu Timur, Kabupaten Sabu Raijua. Manfaat yang diperoleh dari penelitian ini adalah,(1) menjadi referensi bagi penulis lain dalam meneliti sastra lisan daerah,(2) mewariskan budaya bagi generasi mudah sehingga tradisi lisan ini dapat dilestarikan oleh generasi yang akan datang khususnya di Kelurahan Limaggu ,(3) sebagai bahan masukan kepada kepada Pemerintah Kabupaten Sabu Raijua, sehingga mereka bisa memperlihatkan budaya setiap masyarakat. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori linguistik kebudayaan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode peneltian kualitatif. Hasil penelituian menunjukkan bahwa fungsi dan makna yang terdapat dalam tuturan ritual peiu manu(sabung ayam) adalah, fungsi permohonan, fungsi kebersamaan fungsi pengharapan , dan fungsi ucapan syukur, sedangkan makna yang terdapat dalam tuturan ritual peiu manu(sabung ayam) adalah makna religius dan makna sosial. Kata kunci: Tuturan, Ritual, Peiu Manu (SabungAyam)


Detail Information

Item Type
Penulis
Asnat Haba Gea - Personal Name
Student ID
1701010174
Dosen Pembimbing
LABU DJULI - 196207031990031002 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Alex Djawa - 196108051993031001 - Ketua Penguji
Labu Djuli - 196207031990031002 - Penguji 1
Firmina A Nai - 196011171987022001 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
88201
Edisi
Published
Departement
Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
882.01 Gea F
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA