Pengembangan Computer Based Test (CBT) dengan Bantuan Software iSpring Quizmaker 9 pada Pokok Bahasan Usaha dan Energi Mata Pelajaran Fisika Sekolah Menengah Atas

Detail Cantuman

Skripsi

Pengembangan Computer Based Test (CBT) dengan Bantuan Software iSpring Quizmaker 9 pada Pokok Bahasan Usaha dan Energi Mata Pelajaran Fisika Sekolah Menengah Atas

XML

Tahapan pengembangan dilakukan pada 3 tahap pokok yaitu, 1) tahap define, dengan melakukan pendefinisian yang berlandaskan identifikasi tujuan, analisi pembelajaran, identifikasi masukan dan karakteristik peserta didik, merumuskan tujuan, dan mengembangkan strategi pembelajaran, serta memahami kendala-kendala yang dialami saat proses belajar mengajar; 2) tahap design, dimana peneliti membuat rancangan atau desain produk dari hasil analisis pada tahap sebelumnya; 3) tahap develop, dengan cara melakukan pravalidasi yang dilakukan oleh dosen pembimbing dan validasi produk yang dilakukan oleh satu ahli materi dan satu ahli media serta melakukan uji coba produk, dengan mengujicobakan aplikasi computer based test pada sejumlah siswa yang terdiri dari dua puluh (20) orang siswa sekolah menengah atas kelas X dengan tujuan untuk mengetahui kelayakan aplikasi computer based test. Hasil penelitian uji kelayakan produk oleh ahli materi, ahli media, dan siswa memperoleh persentase > 80% sehingga dikategorikan layak. Hasil uji keefektifan menunjukkan korelasi nilai ulangan harian siswa dan nilai computer based test sebesar 0,75 sehingga dikategorikan efektif.


Detail Information

Item Type
Penulis
MODESTUS MARIO TABATI - Personal Name
Student ID
1401051011
Dosen Pembimbing
Marsi D.S. Bani, S.Pd., M.Si - - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Dr. I Wayan Sukarjita - 196807151994031002 - Ketua Penguji
Marsi D.S. Bani - 198203142008121001 - Penguji 1
Vinsensius Lantik - 197901292008121001 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
84203
Edisi
Published
Departement
Pendidikan Fisika
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
842.03 Tab P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA