Skripsi
Pengaruh Kepemimpinan Spiritual Terhadap Kinerja Karyawan Pada Koperasi Kredit Union Samamora Soe
XMLManajemen merupakan ilmu dan seni mengatur pemanfaatan sumber daya manusia dan sumber-sumber lainya secara efektif dan efisien untuk mencapai suatu tujuan tertentu. Dikatakan sebagai ilmu karena manajemen merupakan kumpulan ilmu pengetahuan yang logis, rasional dan sistematis. Sedangkan manajemen sebagai seni adalah suatu sifat kreatif individu dalam mengelola organisasi yang turut disertai dengan suatu keterampilan. Nilai- nilai yang dimiliki oleh para anggota organisasi merupakan hasil dari keyakinan agama yang tercermin dalam kehidupan spiritual mereka. Penelitian ini berfokus pada para karyawan Koperasi Kredit Union Samamora Soe, terkhususnya yang tidak termasuk dalam pemangku jabatan. Tujuan dalam penelitian ini untuk meneliti kepemimpinan spiritual berpengaruh terhadap kinerja karyawan pada Kopearsi Kredit Union Samamora Soe. Metode dalam penelitian ini menggunakan jenis penelitian asosiatif dengan pendekatan penelitian kuantitatif. Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini adalah sampling jenuh, dengan jumlah 32 responden. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner, wawancara, observasi. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan regresi linear sederhana dengan bantuan dari software SPSS Versi 21. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel spiritual leadership berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan pada Kopearsi Kredit Union Damamora Soe.
Detail Information
Item Type | |
---|---|
Penulis |
FRANSISKO DE ARAUJO - Personal Name
|
Student ID |
1710030244
|
Dosen Pembimbing |
NI PUTU NURSIANI - 196710201998022001 - Dosen Pembimbing 1
ROLLAND EPAFRAS FANGGIDAE - 198408312009121001 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Ni Putu Nursiani - 196710201998022001 - Ketua Penguji
Rolland Epafras Fanggidae - 198408312009121001 - Penguji 1 Tarsisius Timuneno - 196111141989031004 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
61201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
manajemen
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2022 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
612.01 ARA P
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |