Skripsi
Kebijakan Modal Kerja Demi Kelangsungan Usaha Pada Masa Pandemi Covid-19 ( Studi Kasus Pada Usaha Menjahit Di Pasar Oebobo, Kelurahan Fatululi, Kecamatan Oebobo )
XMLTujuan penelitian ini mengetahui kebijakan modal kerja demi kelangsungan usaha. Penelitian ini dilakukan di Pasar Oebobo, Kelurahan Fatululi, Kecamatan Oebobo. Jenis penelitian ini menggunakan metode survey. Data di peroleh dari pelaku usaha menjahit di lingkup Pasar Oebobo.
Pelaku usaha menjahit dangan cara wawancara dan observasi pada responden. Untuk menjawab rumusan masalah dilakukan teknik analisis data deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dari ketujuh respoden pelaku usaha menjahit di Pasar Oebobo, tiga responden menggunakan kebijakan agresif, sedangkan sisanya empat responden terbagi menjadi dua responden memilih kebijakan konservatif dan dua responden memilih kebijakan moderat, sedangkan dampak dari kebijakan modal kerja terhadap kelangsungan usaha menjahit di Pasar Oebobo yaitu dengan pertumbuhan laba pada periode 2019-2021 yang menurun, sedangkan pada dampak kebijakan modal kerja pada periode 2019-2021pertumbuhan penjualan yang dialami oleh para pelaku usaha menjahit juga mengalami penurunan.
Kata kunci: kebijakan modal kerja dan kelangsungan usaha
Detail Information
Item Type | |
---|---|
Penulis |
Alexsandro Andre Wohangara - Personal Name
|
Student ID |
1703020022
|
Dosen Pembimbing |
HIRONNYMUS JATI - 195805181986031003 - Dosen Pembimbing 1
BEI MARSELINUS - 196004011988101001 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
HIRONNYMUS JATI - 195805181986031003 - Ketua Penguji
Bei Marselinus - 196004011988101001 - Penguji 1 Pius Bumi Kellen - 196009031987021001 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
63211
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Administrasi Bisnis
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2022 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
632.11 Woh K
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |