Skripsi
Pengembangan Sistem Informasi Akademik Berbasis Web pada Program Studi Ilmu Komputer
XMLKebutuhan akademik yang kompleks di Program Studi Ilmu Komputer,
Universitas Nusa Cendana, menyebabkan kebijakan akademik sering mengalami
perubahan. Hal tersebut dapat diatasi dengan cara menyimpan data-data yang
diinginkan dalam basis data. Perangkat Lunak yang digunakan untuk
membangunsistem antara lain nodejs untuk pembuatan server, PostgresQL
sebagai DBMS (Database Management System), dan Svelte untuk pengembangan
antar muka. Pengujian yang dilakukan menggunakan tools Google Lighthouse.
Berdasarkan hasil uji sistem menggunakan Google Lighthouse didapatkan hasil
untuk Performance sistem memperoleh poin sebesar 58 point, dan Best Practice
memperoleh poin sebesar 85 point dengan range point sebesar 0–100.
Detail Information
Item Type | |
---|---|
Penulis |
Jordan L. U. Meta - Personal Name
|
Student ID |
1306082024
|
Dosen Pembimbing |
TIWUK WIDIASTUTI - 198003052005012002 - Dosen Pembimbing 1
YELLY YOSIANA NABUASA - 198303242009122004 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Tiwuk Widiastuti - 198003052005012002 - Ketua Penguji
Yelly Yosiana Nabuasa - 198303242009122004 - Penguji 1 Bertha Selviana Djahi - 198009102006042001 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
55201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Ilmu Komputer
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2022 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
552.01 Met P
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |
Lampiran Berkas
LOADING LIST...