Pengembangan Multimedia Pembelajaran Fisika Berbasis Android pada Materi Pengukuran untuk Siswa Kelas X SMA

Detail Cantuman

Skripsi

Pengembangan Multimedia Pembelajaran Fisika Berbasis Android pada Materi Pengukuran untuk Siswa Kelas X SMA

XML

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan multimedia pembelajaran fisika berbasis android menggunakan Adobe Animate dan mengetahui kelayakan multimedia pembelajaran fisika berbasis android pada materi pengukuran untuk siswa kelas X SMA. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini merupakan penelitian dan pengembangan (R&D). Sedangkan model pengembangan yang digunakan dalam penelitian ini adalah model ADDIE. Prosedur pengembangan yang dilakukan dalam penelitian ini berdasarkan model ADDIE terdiri dari tahap analisis, desain, pengembangan, implementasi, dan evaluasi. Dalam penelitian ini, diperoleh hasil uji kelayakan multimedia pembelajaran pada materi pengkuran untuk siswa kelas X SMA menunjukkan bahwa layak digunakan. Hasil penilaian oleh ahli materi diperoleh persentase kelayakan sebesar 83% dengan kategori layak, hasil penilaian oleh ahli media diperoleh persentase kelayakan sebesar 88% dengan kategori sangat layak, dan hasil uji kelayakan oleh siswa SMA Negeri 4 Kupang diperoleh persentase kelayakan sebesar 90% dengan kategori sangat layak.
Kata kunci : Multimedia Pembelajaran, ADDIE


Detail Information

Item Type
Penulis
Yosua William Manafe - Personal Name
Student ID
1701050032
Dosen Pembimbing
Marsi D. S. Bani, S.Pd., M.Si. - 19820314 200812 1 001 - Dosen Pembimbing 1
Penguji
Vinsensius Lantik,S.Pd.,M.Pd - 19790129 200812 1 001 - Ketua Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
84203
Edisi
Published
Departement
Pendidikan Fisika
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
842.03 Man P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA