Pengaruh Penerapan Sistem Informasi Akuntasi Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus Pada Perum Damri Kupang)

Detail Cantuman

Skripsi

Pengaruh Penerapan Sistem Informasi Akuntasi Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus Pada Perum Damri Kupang)

XML

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh sistem informasi akuntasni terhadap kinerja karyawan pada Perum Damri Cabang Kupang. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh karyawan Perum Damri Cabang Kupang dan sampel pada penelitian ini adalah keseluruhan populasi yakni sebanyak 28 sampel. Jenis penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan teknik analisis data yaitu uji validitas, uji reabilitas, uji asumsi klasik yang terdiri dari uji normalitas, uji multikolinearitasm uji heteroskedastisitas dan uji linearitas, analisis regresi linear sederhana, dan uji hipotesis yakni uji koefisien determinasi dan uji parsial (uji t).
Hasil penelitian diperoleh instrumen penelitian valid dan reliabel, data berdistribusi normal dan tidak terjadi gelaja multikolinearitas, heteroskedastisitas dan linearitas. Persamaan regresi linear sederhana yaitu Y = 9,918 + 0,690X. Variabel independen Sistem Informasi Akuntansi mempengaruhi variabel dependen Kinerja Karyawan sebanyak 39%. Sistem Informasi Akuntansi berpengaruh positif dan signifikan terhadap variabel dependen Kinerja Karyawan dengan nilai thitung 4,078 lebih besar dari nilai ttabel yakni sebesar 2,055 selain itu nilai signifikansi variabel Sistem Informasi Akuntansi sebesar 0,000 lebih kecil dari 0,05.

Kata Kunci: Sistem Informasi Akuntansi dan Kinerja Karyawan.


Detail Information

Item Type
Penulis
Serli Sonya Pelle Bessie - Personal Name
Student ID
1701080001
Dosen Pembimbing
ROLENS E H RIWU MANU - 196101211988031001 - Dosen Pembimbing 1
Penguji
ERIKA FERONIKA Br SIMANUNGKALIT - 199212222019032017 - Ketua Penguji
Rolens E H Riwu Manu - 196101211988031001 - Penguji 1
Andri Paulus Loe - 199105272019031014 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
87203
Edisi
Published
Departement
Pendidikan Ekonomi
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
872.03 Bes P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA