Efektivitas Pelaksanaan Pembelajaran Daring Dengan Sistem Belajar Dari Rumah Di Masa Pandemi Covid-19 Pada Mata Pelajaran PPKN Kelas VIII SMP Negeri 1 Fatuleu Kabupaten Kupang

Detail Cantuman

Skripsi

Efektivitas Pelaksanaan Pembelajaran Daring Dengan Sistem Belajar Dari Rumah Di Masa Pandemi Covid-19 Pada Mata Pelajaran PPKN Kelas VIII SMP Negeri 1 Fatuleu Kabupaten Kupang

XML

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pelaksanaan metode daring dalam pembelajaran dengan sistem belajar dari rumah di masa pandemi covid-19 pada mata pelajaran PPKn kelas VIII SMP Negeri 1 Fatuleu, Kabupaten Kupang, untuk mendiskripsikan fektivitas pelaksanaan pembelajaran daring dengan sistem belajar dari rumah di masa pandemi covid-19 pada mata pelajaran ppkn kelas VIII SMP Negeri 1 Fatuleu Kabupaten Kupang, untuk mendeskripsikan bagaimana hasil pembelajaran daring dengan sistem belajar dari rumah di masa pandemi covid-19 pada mata pelajaran PPKn kelas VIII SMP Negeri 1 Fatuleu, Kabupaten Kupang. Permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana pelaksanaan metode daring dalam pembelajaran dengan sistem belajar dari rumah di masa pandemi covid-19 pada mata pelajaran PPKn kelas VIII SMP Negeri 1 Fatuleu Kabupaten Kupang, bagaimana efektivitas pelaksanaan pembelajaran daring dengan sistem belajar dari rumah di masa pandemi covid-19 pada mata pelajaran ppkn kelas VIII SMP Negeri
1 Fatuleu Kabupaten Kupang, bagaimana hasil pembelajaran daring dengan sistem belajar dari rumah di masa pandemi covid-19 pada mata pelajaran PPKn kelas VIII SMP Negeri 1 Fatuleu, Kabupaten Kupang. Penelitian ini menggunaan metode deskriptif kualitatif dengan pendekatan purposive sampling yaitu memperoleh data-data secara tertulis atau lisan dari orangorang atau pelaku utama yang diamati dan data yang didapat pada informan yang dirasa paling mengetahui dengan fenomena ini. Data yang dikumpulkan baik data primer maupun sekunder yang telah diperoleh dari lapangan dalam bentuk
wawancara dengan kalimat yang jelas sehingga mudah dipahami. Penelitian ini menggunakan teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi. Informan dalam penelitian adalah kepala sekolah, guru mata pelajaran PPkn dan siswa-siswi kelas VIII/E SMP Negeri 1 Fatuleu. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa efektivitas pembelajaran dengan sistem belajar dari rumahk tidak efektif hal ini dibuktikan dengan ketidakefektifnya metode, aplikasi, serta indikator pembelajaran efektivitas. Dalam pelaksanaanya digunakan aplikasi whatsaap dan google clasroom, serta metode cermah, metode diskusi dan metode tanya jawab yang kurang efektifditerapkan pada siswa, adapun hasil yang didapatkan dalam pengukuran indikator efektifitas hanya dua indikator yang mencapai efektivitas sedangkan tiga lainya
tidak.
Kata Kunci: Efektivitas, Pembelajaran Daring


Detail Information

Item Type
Penulis
BECIE JUANSA KOLIHAR - Personal Name
Student ID
1801070038
Dosen Pembimbing
Petrus Ly - 1959121119861002 - Dosen Pembimbing 1
Leonard Lobo - 195912311987021005 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Petrus Ly - 195912111986011001 - Ketua Penguji
LEONARD LOBO - 195912311987021005 - Penguji 1
Marsi Devid Setyawan Bani - 198203142008121001 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
87205
Edisi
Published
Departement
Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
872.05 KOL E
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA