Keanekaragaman Dan Pemanfaatan Gastropoda Di Ekosistem Mangrove Pantai Katewel Desa Lete Konda Kecamatan Loura Kabupaten Sumba Barat Daya

Detail Cantuman

Skripsi

Keanekaragaman Dan Pemanfaatan Gastropoda Di Ekosistem Mangrove Pantai Katewel Desa Lete Konda Kecamatan Loura Kabupaten Sumba Barat Daya

XML

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui jenis-jenis gastropoda, keanekaragaman jenis-jenis gastropoda dan pemanfaatan gastropodadi ekosistem mangrove pantai Katewel Desa Lete Konda Kecamatan Loura Kabupaten Sumba Barat Daya. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode transek kuadrat dan plot yang terdiri dari stasiun I substrat berlumpur dan stasiun II substrat berpasir di mana pada lokasi penelitian dibuat garis transek dan meletakan plot sepanjang garis transek yang ditetapkan. Berdasarkan hasil penelitian ditemukan 9 spesies gastropoda yaitu Cerithidea cingulata, Cerithidea djadjarensis, Tereblaria sulcata, Rhinoclavis diadema, Conus papiliferus, Strombus labiatus, Nerita turruti, Nerita ambicilla, Nerita semiconica.Indeks keanekaragaman tergolong rendah yaitu 0,232 untuk stasiun 1 dan stasiun II yaitu 0,237 sedangkan gastropoda yang dimanfaatkan sebagai bahan pangan oleh masyarakat disekitar Pantai Katewel ada 2 jenis yaitu Cerithidea cingulata dan Strombus labiatus.
Kata kunci : Gastropoda, Keanekaragaman, Pemanfaatan, Mangrove


Detail Information

Item Type
Penulis
MARSELINA DENDO - Personal Name
Student ID
1637050037
Dosen Pembimbing
FRANSISKUS KIA DUAN - 196107271990031001 - Dosen Pembimbing 1
ERMELINDA DHETA MEYE - 197810052005012001 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Fransiskus Kia Duan - 196107271990031001 - Ketua Penguji
Ermelinda Dheta Meye - 197810052005012001 - Penguji 1
Ike Septa F Muktiawati - 197709012006042001 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
46201
Edisi
Published
Departement
Biologi
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
462.01 DEN K
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA