Analisis Spasial Indeks Kekeringan Meteorologi Di Kota Kupang Dan Kabupaten Kupang

Detail Cantuman

Skripsi

Analisis Spasial Indeks Kekeringan Meteorologi Di Kota Kupang Dan Kabupaten Kupang

XML

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui nilai dan hasil sebaran indeks kekeringan di Kota Kupang dan Kabupaten Kupang. Analisis ini menggunakan Metode Standardized Precipitation Index (SPI) dengan menggunakan data curah hujan selama 21 tahun (1998-2018) dari 12 pos hujan, sedangkan pemetaan menggunakan Software ArcGis. Pada perhitungan SPI 1, Kota Kupang mengalami kekeringan tertinggi pada bulan Januari tahun 2004 di Pos Hujan Lasiana sebesar (-3,48), sedangkan Kabupaten Kupang terjadi pada bulan November tahun 2015 di Pos Hujan Camplong II sebesar (-3,06). Pada perhitungan SPI 3, Kota Kupang mengalami kekeringan tertinggi pada bulan Januari tahun 2016 di Pos Hujan Naioni sebesar (-3,85), sedangkan Kabupaten Kupang terjadi pada bulan Desember tahun 2012 di Pos Hujan Camplong (Oelbioin) sebesar (-4,13). Pada perhitungan SPI 6, Kota Kupang mengalami kekeringan tertinggi pada bulan Januari tahun 2016 di Pos Hujan Naioni sebesar (-4,04), sedangkan Kabupaten Kupang terjadi pada bulan November tahun 2015 di Pos Hujan Naibonat sebesar (-4,82). Pada perhitungan SPI 12, Kota Kupang mengalami kekeringan tertinggi pada bulan Maret tahun 2016 di Pos Hujan El Tari sebesar (-3,76), sedangkan Kabupaten Kupang terjadi pada bulan April tahun 2016 di Pos Hujan Camplong II sebesar (-3,36).
Kata kunci: Kota Kupang, Kabupaten Kupang, Kekeringan, Indeks Kekeringan, Metode Standardized Precipitation Index (SPI).


Detail Information

Item Type
Penulis
MIRNAWATI S. PASOA - Personal Name
Student ID
1606010049
Dosen Pembimbing
DENIK SRI KRISNAYANTI - 197512282000122001 - Dosen Pembimbing 1
REMIGILDUS CORNELIS - 197006122000031002 - Dosen Pembimbing 3
Penguji
Denik Sri Krisnayanti - 197512282000122001 - Ketua Penguji
Remigildus Cornelis - 197006122000031002 - Penguji 1
Judi K Nasjono - 196806092000121001 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
22201
Edisi
Published
Departement
Teknik Sipil
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
222.01 Pas A
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA